Anto Binsasi

Wapres Kunjungi Wilayah Terdampak Gempa dan Bahas Peningkatan Layanan Publik di Banten

MATA INDONESIA, SERANG - Wakil Presiden Republik Indonesia KH. Ma’ruf Amin melakukan kunjungan kerja ke Provinsi Banten Kamis, 20 Januari 2022. Ma’ruf Amin meninjau lokasi terdampak Gempa di Desa Cibeulah Kecamatan Munjul Kab. Pandeglang. Pemerintah terus berusaha membantu masyrakat...

Pertengahan Januari 2022, Penyebaran DBD di NTT Tembus 449 Kasus

MATA INDONESIA, KUPANG - Kasus demam berdarah di Nusa Tenggara Timur (NTT) mengalami peningkatan di bulan Januari 2022. Kepala Seksi P2PM Dinas Kesehatan NTT Agusthina Rosphita, S.Gz, MM mengatakan bahwa penyebaran demam berdarah dengue (DBD) sepanjang tanggal 1-19 Januari...

Warga Tarakan Menjerit Harga Tiket Lion Air Mahal, Ini Jawaban Wali Kota Khairul

MATA INDONESIA, TARAKAN - Masyarakat Kalimantan Utara (Kaltara) khususnya Tarakan, yang melakukan perjalanan udara mengeluh dengan melonjaknya tingginya harga tiket pesawat terbang. Kondisi ini terjadi sejak beberapa bulan terakhir. Satu di antara masyarakat yang mengeluh dan merasakan langsung tingginya...

Ada Peringatan Gelombang Tinggi di Lima Perairan NTT, BMKG Imbau Pelayaran Ditunda hingga Laut Kondusif

MATA INDONESIA, KUPANG - Beredar kabar mengenai peringatan dini gelombang tinggi di perairan yang berlaku mulai 13-15 Januari 2022. Setidaknya ada 5 perairan NTT yang mengalami kenaikan gelombang laut. Hal ini dibenarkan oleh Kepala Stasiun Meteorologi Maritim Tenau-Kupang BMKG Syaeful...

Polda NTT Sudah Periksa 29 Orang dalam Kasus Astrid-Lael

MATA INDONESIA, KUPANG - Penyelesaian kasus pembunuhan Astrid Manafe dan Lael Maccabe masih berproses. Pihak Kepolisian Daerah Nusa Tenggara Timur (Polda NTT) masih mengumpulkan informasi tambahan agar berkas perkaranya bisa dikembalikan ke Kejati NTT. Hal ini disampaikan oleh Kadivhumas...

Demo Pengungsi Afghanistan di Kupang, Minta Kepastian Suaka ke Negara Ketiga

MATA INDONESIA, KUPANG - Para pengungsi asal Afghanistan menggelar aksi unjuk rasa di depan Kantor Gubernur NTT pada Kamis, 13 Januari 2022. Aksi ini bertujuan meminta pemerintah Indonesia melalui Pemprov NTT untuk membantu menyampaikan kepada UNHCR dan IOM untuk...

DPRD NTT Siap Kawal Kasus Astrid-Lael

MATA INDONESIA, KUPANG - Proses penyelesaian kasus Astrid-Lael hingga kini masih diproses pihak Polda NTT. Kasus pembunuhan ini cukup menyita perhatian publik. Pihak DPRD NTT juga ikut memantau perkembangan kasus ini. Menurut Wakil Ketua III DPRD NTT Aloysius Malo Ladi,...

Tes Kebohongan dalam Kasus Astrid-Lael untuk Perkuat Alat Bukti

MATA INDONESIA, KUPANG - Pihak Polda NTT telah menggelar tes kebohongan atau lie detector dalam kasus pembunuhan Astrid-Lael. Tes itu dilakukan bagi 5 orang saksi dan sang pelaku, Randy Badjideh. Hal ini disampaikan oleh Kadivhumas Polda NTT Kombes Pol. Rishian...

Cara Polda Jateng Antisipasi Sebaran Covid-19 Varian Baru Omicron

MATA INDONESIA, SEMARANG - Kepolisian Daerah Jawa Tengah atau Polda Jateng telah bersiap mengantisipasi masuknya Covid-19 varian baru Omicron di Jawa Tengah. Antisipasi yang dilakukan tidak jauh berbeda seperti tahun lalu ketika menangani kasus Covid-19 varian delta. Kabidhumas Polda...

Dinahkodai Suryadi Sangkala, Berikut Agenda Kerja dan Susunan Kepengurusan IPPM Kaltara

MATA INDONESIA, TARAKAN - Satu lagi organisasi kepemudaan lahir di Provinsi Kalimantan Utara (Kaltara)a. Adalah Ikatan Persaudaraan Pemuda Makassar (IPPM) yang baru dibentuk 13 Desember 2021. Meski baru seumuran jagung, organisasi yang diketuai Suryadi Sangkala tersebut sudah beranggotakan 200-an...

About Me

5524 KIRIMAN
5 KOMENTAR
- Advertisement -spot_img

Latest News

BEM Nusantara DIY Gelar Aksi Hardiknas Dengan Mimbar Bebas Orasi dan Kesenian

Mata Indonesia, Yogyakarta - Dalam rangka memperingati Hari Pendidikan Nasional 2024, BEM Nusantara DIY menggelar aksi mimbar bebas pada 2 Mei 2024 di Tugu Yogyakarta yang dimeriahkan oleh orasi dan pertunjukkan kesenian.
- Advertisement -spot_img