Mata Indonesia, Sleman - Pemerintah Kabupaten Sleman mengelenggarakan pemantauan proses penyembelihan hewan kurban hari raya Idul Adha 1444 Hijriyah pada Kamis (29/6). Pemantauan dilakukan di 4 lokasi wilayah Sleman Barat.
Mata Indonesia, Gunungkidul - Presiden Joko Widodo (Jokowi) menghadiahkan satu ekor sapi kurban kepada warga di Dusun Candi, Tegalrejo, Gedangsari, Gunungkidul. Hal itu kembali dilakukan setelah 2 tahun lalu vakum akibat Covid-19.
Mata Indonesia, Yogyakarta - Merayakan Hari Raya Idul Adha 1444 H serentak se-Indonesia, Polda DIY mengikuti secara virtual acara Kurban Presisi yang dihadiri oleh Kapolri Jenderal Polisi Drs. Listyo Sigit Prabowo, M.Si. (Rabu, 29 Juni 2023).
Mata Indonesia, Yogyakarta - Dinas Pertanian dan Pangan (DPP) Kota Jogja telah merencanakan untuk menurunkan sekitar 214 petugas pemantau pada penyembelihan hewan kurban yang akan dilakukan pada perayaan Idul Adha mendatang.
Mata Indonesia, Sleman - Sebagai upaya untuk meningkatkan kualitas produk serta meningkatkan pemasaran jadah tempe sebagai kudapan khas Sleman, Bupati Sleman, Kustini Sri Purnomo, me-launching Omah Jadah Kaliurang pada Senin (26/6) yang berlokasi di Telogo Putri, Kaliurang. Omah Jadah Kaliurang ini merupakan rumah produksi sekaligus wisata edukasi yang diharapkan mampu meningkatkan kemandirian dan daya saing jajanan jadah tempe di pasaran.
Mata Indonesia, Yogyakarta - Ketua Konfederasi Serikat Buruh Sejahtera Indonesia (K-SBSI) Korwil Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) cum Calon Legislatif (Caleg) dari Partai Demokrat untuk Daerah Pemilihan (Dapil) DIY, Dani Eko Wiyono mengecam keras upaya Peninjauan Kembali (PK) Kepala Staf Presiden (KSP) Moeldoko di Mahkamah Agung (MA).
Mata Indonesia, Yogyakarta - Konferensi Daerah Gerakan Siswa Kristen Indonesia Daerah Istimewa Yogyakarta (Konferda GSKI DIY) telah dilaksanakan pada Sabtu, 24 Juni 2023 bertempat di Wisma Immanuel, Samirono Baru 54 Yogyakarta.
Mata Indonesia, Sleman - Dalam rangka mendorong pemutakhiran data kartu keluarga, Pemkab Sleman melalui Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dukcapil) bekerjasama dengan SMP Negeri 4 Pakem dalam acara penyerahan Hasil Inovasi Gerakan Pemutakhiran Data Kartu Keluarga (Gapura Datuk).
Mata Indonesia, Yogyakarta - Dinas Pertanian dan Pangan (DPP) Kota Jogja memberikan imbauan kepada masyarakat untuk secara rutin memberikan vaksin rabies pada hewan peliharaan mereka. Pemberian vaksin ini disarankan minimal satu kali dalam setahun.
Mata Indonesia, Bantul - Prediksi menunjukkan bahwa penetapan libur Hari Raya Idul Adha 2023 dan cuti bersama selama tiga hari tidak akan memiliki dampak signifikan terhadap peningkatan jumlah kunjungan wisatawan ke Bantul.
Oleh : Darius Daryono )*
Demokrasi Indonesia kembali diuji melalui mekanisme Pemungutan Suara Ulang (PSU) yang digelar sebagai kelanjutan dari proses Pilkada...