Arsip Tahunan: 2022

Pengunjuk Rasa Anti Bahan Bakar Fosil Lemparkan Sup Tomat ke Lukisan Bersejarah

MATA INDONESIA, LONDON – Pengunjuk rasa anti-bahan bakar fosil melemparkan sup ke lukisan Bunga Matahari Vincent Van Gogh yang terkenal di Galeri Nasional London. Dua wanita muda dari kelompok kampanye...

Tegas, Polri Tak Gunakan Lagi Gas Air Mata dan Alat yang Provokasi Massa Pertandingan Sepakbola

MATA INDONESIA, JAKARTA - Polri dengan tegas tidak akan menggunakan gas air mata dan peralatan lain yang memprovokasi massa saat mengamankan pertandingan sepakbola dari tingkat desa hingga kelas internasional. Hal...

Mantap, Indonesia Jadi Pusat Pelatihan Nuklir Satu-Satunya di ASEAN

MATA INDONESIA, JAKARTA - Bukan hanya Amerika Serikat atau bahkan Iran, Indonesia juga akan bisa memiliki ahli-ahli nuklir handal, karena Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) mengeola Politeknik Teknologi...

Jabatan Kepala Suku Besar adalah Upaya Lukas Enembe Menghindari KPK

MATA INDONESIA, JAKARTA - Anggota Majelis Rakyat Papua (MRP), Herman Yoku meminta negara tidak boleh kalah dari Gubernur Lukas Enembe yang berlindung di balik masyarakat setempat. Herman menegaskan, pengangkatan Lukas...

Terungkap, Kumpulkan Pimpinan Polri, Presiden Jokowi Ingin Stabilitas Politik Terjamin bagi Masyarakat Luas

MATA INDONESIA, JAKARTA - Para pembenci Presiden Jokowi menuding rapat pimpinan Polri sebagai ajang mengarahkan aparat negara itu mendukung pilihannya, padahal sesungguhnya Presiden sedang berupaya memberi jaminan stabilitas politik...

Irjen Pol Teddy Minahasa Terancam Hukuman Mati, Begini Kronologis Kasusnya

MATA INDONESIA, JAKARTA - Mantan Kapolda Jawa Timur Irjen Polisi Teddy Minahasa terancam hukuman mati. Sebagai perwira tinggi, Teddy melakukan praktik tak terpuji, perdagangan Sabu-sabu. Direktur Reserse Narkoba Polda Metro...

Potensi Cuaca Ekstrem Dimulai Sabtu Ini hingga 21 Oktober 2022

MATA INDONESIA, JAKARTA - Peringatan akan munculnya cuaca ekstrem mulai Sabtu 15 Oktober 2022 hingga 21 Oktober 2022. Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika atau BMKG memperingatkan bahwa cuaca ekstrem berpotensi...

Kasus KDRT Lesti Kejora Trending di Twitter, Sri Mulyani Bangga Jadi Perempuan di FMCB Washington DC

MATA INDONESIA, WASHINGTON - Di tengah kasus KDRT yang menimpa perempuan seperti penyanyi dangdut Lesti Kejora di Tanah Air, Menteri Keuangan Sri Mulyani merasa kekuatan perempuan di dunia mulai...

Presiden Jokowi Tuding Ferdy Sambo, Mobil Mewah dan Motor Gede Sebagai Perusak Institusi Polri

MATA INDONESIA, JAKARTA - Presiden Jokowi menuding mantan Kadiv Propam Irjen Polisi Ferdy Sambo membuat institusi Polri menjadi runyam dan gaya hidup Polri yang membuat kecemburuan sosial ekonomi di...

Bebas dari Tahanan, Rizky Billar Wajib Lapor Mulai Senin

MATA INDONESIA, JAKARTA - Rizky Billar resmi bebas dari tahanan. Tapi, dia harus menjalani wajib lapor yang dimulai pada Senin 17 Oktober 2022. Billar resmi bebas dari tahanan setelah surat...
- Advertisement -

Paling Populer

Sriwijaya Air Banting Harga Tiket Pesawat Rp 170 Ribu ke Semua Rute, Ini Syaratnya?

MATA INDONESIA, JAKARTA-Dua maskapai penerbangan Sriwijaya Air dan Nam Air menawarkan promo tiket penerbangan senilai Rp 170 ribu ke...
- Advertisement -