MATA INDONESIA, JAKARTA - Gempa bumi dengan magnitudo 6 telah mengguncang Kabupaten Tapanuli Utara, Sabtu subuh.
Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menyatakan gempa itu akibat aktivitas sesar besar Sumatera segmen Renun.
Gempa itu berpusat di darat 15 kilometer barat laut...
MATA INDONESIA, JAKARTA - Inflasi pada September 2022 ini diperkirakan sekitar 1,10 persen dibanding bulan sebelumnya.
Penyumbang utama kenaikan inflasi tersebut adalah kenaikan harga bahan bakar minyak.
Hal itu diungkapkan Direktur Eksekutif Kepala Departemen Komunikasi Bank Indonesia (BI), Erwin Haryono, Jumat...
MATA INDONESIA, JAKARTA - Curah hujan yang tinggi masih terjadi di sejumlah daerah pada awal Oktober 2022.
Maka, masyarakat diminta waspada terhadap potensi bencana hidrometeorologi seperti banjir bandang dan tanah longsor.
“Kemudian di awal Oktober nanti perlu diwaspadai, bahwa ada beberapa...
MATA INDONESIA, JAKARTA - Istri Ferdy Sambo, Putri Candrawathi mengaku ikhlas menjadi tahanan penyidik Mabes Polri.
Hal itu diungkapkan kuasa hukum Putri, Febri Diansyah, melalui pernyataan tertulis, Jumat 30 September 2022.
"Meskipun kondisi ini sangat berat, kami semua menghargai keputusan penahanan....
MATA INDONESIA, JAKARTA - Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo menegaskan menyiagakan 1.800 personel di Papua untuk mem-backup Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dalam kasus dugaan tindak pidana korupsi Lukas Enembe.
"Kami mendukung penuh pemberantasan korupsi di Indonesia," ujar Listyo dalam...
MATA INDONESIA, PALU - Polri sudah menghabisi kelompok teror di Poso setelah menembak mati Askar alias Pak Guru, Kamis 29 September 2022 malam.
Maka, Guru Besar Ilmu Filsafat Universitas Islam Negeri (UIN) Datokarama Palu, Lukman Thahir meminta Mabes Polri menghentikan...
MATA INDONESIA, JAKARTA - Penyidik Polri akhirnya menahan istri mantan Kepala Divisi Propam Ferdy Sambo, Putri Candrawathi di Rutan Mabes Polri, Jumat 30 September 2022.
Sementara, Polri terus memproses anggota Polri lainnya yang melanggar kode etik saat menangani kasus kematian...
MATA INDONESIA, JAKARTA - Indonesia segera memproduksi massal vaksin covid-19 pertama dengan merek IndoVac.
Hal itu diungkapkan Kepala Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) Penny K Lukito, Jumat 30 September 2022.
"Vaksin IndoVac menjadi vaksin covid-19 pertama yang diproduksi secara lokal...
MATA INDONESIA, JAKARTA - Meski sidang pidananya belum dimulai, Presiden Joko Widodo (Jokowi) telah resmi menandatangni Keputusan Presiden (Keppres) tentang pemecatan mantan Kadiv Propam Polri Ferdy Sambo dari kepolisian.
Keppres pemecatan itu ditandatangani setelah permohonan banding yang diajukan Sambo ditolak.
Permohonan...
MATA INDONESIA, MANOKWARI - Kelompok separatis-teroris (KST) Papua kembali membuat kerusuhan, kali ini memberondong peluru di jalur Bintuni-Maybrat, Papua Barat yang masih proses pembangunan.
Akibatnya seorang pekerja pembangunan jalan itu terluka dan dikabarkan empat lainnya tewas.
Kepala bidang Humas Polda Papua...