bach

Mendagri Tito: Pilkades Bakal Ditunda Jika Protokol Kesehatan Tak Siap

MATA INDONESIA, JAKARTA-Menteri Dalam Negeri (Mendagri), Tito Karnavian bakal membentuk tim untuk melakukan pengecekan kesiapan pelaksanaan pemilihan kepala desa (Pilkades) serentak. Seperti diketahui sebanyak 1.274 pilkades di 23 kabupaten/kota akan digelar pada bulan Desember ini. “Dari Kemendagri saya sudah meminta kepada...

Densus 88 Dalami Modus Sumber Dana Kelompok Teroris dari Kotak Amal

MATA INDONESIA, JAKARTA-Tim Densus 88 Anti Teror Polri tengah mempelajari modus aliran dana dari kotak amal yang tersebar di minimarket untuk kelompok teroris Jemaah Islamiyah (JI). "Tentunya nanti dari Densus 88 akan kolaborasi dengan penyidik melihat artinya bahwa yang ditemukan,...

Komisi III: Jangan Pakai Kekuatan Massa untuk Melawan Hukum

MATA INDONESIA, JAKARTA-Anggota Komisi III DPR Cucun Ahmad Syasurijal angkat bicara soal penentapan Rizieq Shihab sebagai tersangka pelanggaran protokol kesehatan oleh Polda Metro Jaya, Kamis 10 Desember 2020. Dirinya mengatakan bahwa Indonesia merupakan negara hukum. Sehingga semua warga negara harus mengikuti...

Dirut RS Ummi Tempat Rizieq Shihab Dirawat Positif Covid-19

MATA INDONESIA, JAKARTA-Direktur Utama Rumah Sakit Ummi Kota Bogor, dr Andi Tatat diketahui positif Covid-19. Hal itu diungkapkan oleh Direktur Umum RS Ummi Nazamudin. "Mohon doanya untuk kesembuhan beliau yah dan terima kasih atas perhatiannya," ujar Nazamudin, saat dikonfirmasi, Jumat 11...

1 Februari 2021 Harga Rokok Naik, Menkeu Harap Anak-anak dan Wanita Kurangi Membeli

MATA INDONESIA, JAKARTA-Pemerintah mulai memberlakukan tarif baru bagi cukai rokok mulai 1 Februari 2021. Saat ini Direktorat Jenderal Bea Cukai dan industri diberi waktu untuk melakukan persiapan. Mulai dari pencetakan cukai hingga penyesuaian tarif baru dalam dua bulan ke...

Kapolda Metro Tegaskan Ormas harus Dibawah Negara

MATA INDONESIA, JAKARTA-Organisasi masyarakat atau ormas diingatkan agar tidak menempatkan diri di atas negara. Hal itu diungkapkan Kapolda Metro Jaya, Irjen Pol Muhammad Fadil Imran. "Satu kelompok atau ormas yang menempatkan dirinya di atas negara apalagi ormas tersebut melakukan tindak...

Peneliti di Inggris Sebut Mata Merah Termasuk Gejala Covid-19

MATA INDONESIA, JAKARTA-Berbagai gejala terjadi saat seseorang terinfeksi virus corona. Terbaru, sebuah studi dari tim peneliti di Anglia Ruskin University (ARU), Inggris, menemukan kalau sakit mata pun bisa menjadi indikasi untuk infeksi virus itu. "Ini adalah studi pertama yang menyelidiki...

Mulai Besok, Izin Pertambangan di Daerah Diserahkan ke Pemerintah Pusat

MATA INDONESIA, JAKARTA-Pemerintah daerah mulai besok, Jumat 11 Desember 2020 tidak lagi bisa menerbitkan izin usaha pertambangan (IUP), semua diambil aloh oleh pemerintah pusat, dalam hal ini Kementerian ESDM. Peralihan kewenangan dari pemerintah daerah ke pemerintah pusat ini dilakukan sesuai...

Anda Fobia Jarum Suntik? Coba Lakukan Ini

MATA INDONESIA, JAKARTA-Fobia atau rasa takut akan jarum suntik sebenarnya umum terjadi. Namun dampaknya bisa nyata bagi kesehatan. Rasa takut tersebut bisa menyebabkan seseorang menunda atau menolak perawatan medis. Psikolog Inggris Dr Becky Spelman mengatakan beberapa orang bisa saja memiliki...

Jadi Tersangka Kerumunan di Petamburan, Rizieq Shihab Dicekal 20 Hari

MATA INDONESIA, JAKARTA-Rizieq Shihab dan lima tersangka lain dicekal oleh penyidik Polri terkait kasus kerumunan saat peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW dan pernikahan putri dari Rizieq Shihab, Syarifah Najwa di Petamburan. Hal itu diungkapkan oleh Kepala Divisi Humas Polri,...

About Me

12379 KIRIMAN
0 KOMENTAR
- Advertisement -spot_img

Latest News

Flu Singapura Tak Ditemukan di Bantul, Dinkes Tetap Waspadai Gejala yang Muncul

Mata Indonesia, Bantul - Dinkes Kabupaten Bantul menyatakan bahwa hingga akhir April 2024 kemarin, belum terdapat kasus flu Singapura yang teridentifikasi. Namun, Dinkes Bantul tetap mengimbau masyarakat untuk tetap waspada. "Kami belum menerima laporan terkait kasus flu Singapura di Bantul. Kami berharap tidak ada," ujar Agus Tri Widiyantara, Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Bantul, Sabtu 4 Mei 2024.
- Advertisement -spot_img