Abrar

Satgas Saber Pungli: Partisipasi Masyarakat Kunci Pemberantasan Pungli

Mata Indonesia, Probolinggo - Satuan Tugas Sapu Bersih Pungutan Liar menghadiri launching pembentukan satgas pencegahan korupsi kota Probolinggo, Jawa Timur, Senin 3 April 2023. Kegiatan ini dihadiri langsung oleh sekretaris Satgas Saber Pungli yang juga staf ahli bidang ideologi dan konstitusi Kementerian Koordinator Bidang Politik, Hukum dan Keamanan, Irjen Pol. Dr. Andry Wibowo. 

Jelang Idul Fitri, Pemkab Sleman dan TPID Susun Langkah Antisipasi Inflasi

Mata Indonesia, Sleman - Menjelang Hari Raya Idul Fitri tahun 2023, Wakil Bupati Sleman Danang Maharsa meminta jajarannya melakukan langkah strategis memastikan ketersediaan komoditas pangan dan daya beli masyarakat terhadap kebutuhan pokok.

Pekat IB DIY Tolak Gerakan Free West Papua, Ingatkan Mahasiswa Baru untuk Lebih Membuka Pikiran

Mata Indonesia, Yogyakarta - Pembela Kesatuan Tanah Air Indonesia Bersatu (Pekat IB) DIY mengajak masyarakat Yogyakarta untuk menolak ajakan Free West Papua (FWP) dalam aksi yang sudah digelar hari ini, Sabtu 1 April 2023 siang.

Sempat Muncul Keraguan di Masyarakat, Tokoh Adat Penajam Paser Beri Dukungan Pembangunan IKN

Masyarakat adat yang tergabung dalam Lembaga Adat Paser (LAP), Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU) telah bermusyawarah dengan pemerintah pusat dalam mendukung pembangunan Ibu Kota Negara (IKN).

Marak Kasus Klitih di Jogja, Kapolda DIY Sebut Ada 52 Kejahatan Jalanan Januari-Februari Lalu

Kapolda Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY), Irjen Pol Suwondo Nainggolan meminta seluruh lapisan masyarakat ikut menjaga keamanan lingkungan. Terutama intensitas peran keluarga untuk menjaga buah hatinya.

Memotret Tradisi Ramadan di Jogokariyan, Strategi Salat Berjamaah hingga Bagikan 3.000 Porsi Takjil untuk Berbuka Puasa

Masjid Jogokariyan merupakan salah satu ikon kebesaran dan kemakmuran umat Islam yang ada di Kota Jogja. Bahkan momentum Ramadan selalu dirayakan dengan penuh kemeriahan.

Pemkab Sleman Pastikan Ketersediaan BBM dan LPJ Menjelang Hari Raya Idul Fitri 1444 H

Pemerintah Kabupaten Sleman selenggarakan rapat koordinasi ketersediaan BBM dan LPG selama ramadhan dan menjelang Hari Raya Idulfitri 1444 H bersama OPD, PT Pertamina Patra Niaga Cabang Yogyakarta, serta Hiswana Migas DIY Kamis, 30 Maret 2023, di Ruang Rapat Wakil Bupati Sleman.

Bulan Ramadhan sebagian Jawa-DIY Diterjang Hujan Deras, BPBD DIY Ingatkan Warga Lakukan Ini

Bulan Ramadhan, beberapa wilayah di DIY masih terjadi hujan kencang yang menyebabkan banyak kerusakan terutama di wilayah-wilayah kota. Cuaca yang masih masuk dalam kategori ekstrem ini harus diantisipasi.

Bawaslu Jogja Ingatkan Caleg maupun Penceramah Tak Berpolitik di Tempat Ibadah selama Ramadan

Bawaslu Kota Jogja telah mengeluarkan imbauan agar tidak ada kegiatan politik di tempat ibadah selama bulan Ramadan itu.

Tempat Hiburan Malam Dibatasi di Kota Jogja, Tiga Hari Tutup, Hari Keempat Baru Diperkenankan Beroperasi

Tempat hiburan seperti karaoke, spa, panti pijat/refleksi, klub malam, diskotek, bar, pub, game net, game station, game center, dan usaha lain sejenisnya tetap diperbolehkan untuk beroperasi.

About Me

1061 KIRIMAN
0 KOMENTAR
- Advertisement -spot_img

Latest News

Jaga Kondusifitas Selama Tahapan Pilkada

Oleh : Wira Wicaksana )* Menjaga kondusifitas merupakan kunci penting untuk memastikan pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) yang aman dan...
- Advertisement -spot_img