MUI: Ma’ruf Amin Segera Lepas Jabatan Ketua Umum

Baca Juga

MINEWS.ID, JAKARTA – Ma’ruf Amin segera melepas jabatannya sebagai Ketua Umum Majelis Ulama Indonesia (MUI) setelah ditetapkan sebagai Wakil Presiden Republik Indonesia.

“Setelah putusan MK beliau masih bisa menjabat sebagai Ketua Umum MUI,” kata Wakil Ketua Umum Majelis Ulama Indonesia Zainut Tauhid di Jakarta, Kamis 27 Juni 2019.

Alasannya, wakil presiden adalah sebuah jabatan publik sehingga jabatan Ketua Umum MUI harus dilepaskan.

MUI menurut Zainut memberikan dukungan kepada seluruh masyarakat Indonesia agar menerima apa pun putusan yang diambil majelis hakim MK secara ikhlas, penuh kesadaran dan menjunjung tinggi nilai-nilai kehormatan hakim.

Dia menegaskan juga menegaskan MUI tidak akan terlibat dalam proses politik praktis sehingga tidak berkepentingan dengan hasil sengketa Pemilu.

Berita Terbaru

Kendaraan Dinas dan Non Dinas Kodim 0732/ Sleman, di Razia Denpom IV/ Yogyakarta.

Mata Indonesia, Sleman - Ratusan kendaraan dinas non dinas, baik itu roda dua maupun roda empat yang dipakai oleh anggota Kodim 0732/ Kabupaten Sleman dicek kondisi fisik serta kelengkapan surat - suratnya oleh Denpom IV/2 Yogyakarta pada hari Senin." Operasi ini di lakukan di halaman Makodim 0732/ Sleman pada tanggal (1/5/2024).
- Advertisement -

Baca berita yang ini