Suku Uros yang Tinggal di Atas Air Terbuat dari Jerami

Baca Juga

MATA INDONESIA, JAKARTA – Suku Uros yang berada di Peru, Amerika Selatan membuat tempat tinggal mereka di atas Danau Titicaca, Peru. Uniknya, desa tersebut terbuat dari jerami tortora sehingga dapat mengapung di atas air. Desa Uros dibangun sebagai rumah dan benteng pertahanan yang mudah dipindahkan.

Rumah hingga perabotan terbuat dari jerami tortora. Mayoritas penduduk desa ini menjadi nelayan, perahu yang digunakannya pun terbuat dari jerami. Sedangkan bagi para perempuan, membuat kerajinan tangan yang dijual ke para turis. (Laita Nur Azahra)

Berikut potret Desa Uros:

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terbaru

Pemerintah Perluas CKG untuk Bangun Fondasi Kesehatan Jangka Panjang

Oleh: Rivka Mayangsari*) Pemerintah di bawah kepemimpinan Presiden Prabowo Subianto terus menunjukkan komitmen kuat dalam memperkuat sistem kesehatan nasional, khususnya...
- Advertisement -

Baca berita yang ini