MATA INDONESIA, YOGYA-Pelataran Teras Malioboro (TM) I meriah dengan warna merah putih karena jadi lokasi para pedagang menggelar lomba. Kemeriahan ini dimaksudkan untuk menyambut HUT ke-77 Kemerdekaan RI.
Kepala UPT Balai Layanan Bisnis UMKM, Hellen Phornica mengatakan tujuan diselenggarakannya lomba,...
MATA INDONESIA, SOLO-Upacara Peringatan HUT ke-77 Republik Indonesia di Kota Solo diwarnai insiden patahnya pengait tali saat prosesi pengibaran bendera Merah Putih. Alhasil, bendera merah putih tak berkibar di upacara tersebut.
Insiden itu berawal saat upacara berlangsung lancar hingga Pasukan...
MATA INDONESIA, JAKARTA-Bendera merah putih sepanjang 5.000 meter dibentangkan di pantai yang menjadi ikon Kota Makassar dalam upacara peringatan HUT ke-77.
Wali Kota Makassar, Moh Ramdhan Pomanto mengatakan setiap tahunnya dalam perayaan HUT Kemerdekaan RI mempunyai konsep berbeda-beda dan orisinil.
Untuk...
MATA INDONESIA, JAKARTA-168.916 Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) yang menghuni lembaga pemasyarakatan di seluruh Indonesia mendapatkan remisi dalam Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-77 Republik Indonesia.
"Saya atas nama pemerintah Indonesia mengucapkan selamat kepada WBP yang menerima remisi. Tunjukkan sikap dan...
MATA INDONESIA, JAKARTA-Presiden Amerika Serikat (AS) Joe Biden menyampaikan selamat kepada Presiden Joko Widodo (Jokowi) dan masyarakat Indonesia atas perayaan 77 tahun Kemerdekaan Republik Indonesia .
“Yang terhormat Bapak Presiden (Joko Widodo), atas nama Amerika Serikat dan rakyat Amerika, saya...
MATA INDONESIA, JAKARTA-Bisnis pakaian bekas yang digandrungi anak muda saat ini bakal terancam punah. Pasalnya, Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan memperketat larangan impor pakaian bekas.
Pada Jumat lalu, Mendag Zulkifli secara simbolis musnahkan sekitar lima kontainer pakaian bekas. Diketahui, itu merupakan...
MATA INDONESIA, JAKARTA-Pengguna jalan di Jakarta Pusat diminta berhenti sejenak pada pukul 10.17 WIB,Rabu 17 Agustus 2022 besok.
Mereka diimbau memberi hormat kepada bendera merah putih kala Upacara Hari Ulang Tahun ke-77 Kemerdekaan Republik Indonesia (HUT ke-77 RI) berlangsung di...
MATA INDONESIA, JAKARTA-107 rekening bank milik bos judi di perumahan elite Cemara Asri, Kabupaten Deli Serdang, Sumut diblokir. Hal itu diungkapkan oleh Kapolda Sumatera Utara, Irjen Pol RZ Panca Putra Simanjuntak.
Diketahui bos judi berinisial AP itu masih diburu polisi.
"Kami...
MATA INDONESIA, RIAU-Banyak cara dilakukan untuk melakukan penyelewengan BBM untuk mencari untung dengan cara culas.
Salah satunya dengan memodifikasi atau mengubah tangki kendaraan agar dapat menampung BBM dalam jumlah besar.
Salah satu kendaraan itu ditemukan di Kota Pekanbaru. Mobil Pajero Sport...
MATA INDONESIA, JAKARTA-Lima tersangka teroris yang tersebar di tiga kota ditangkap oleh Detasemen Khusus (Densus) 88 Antiteror Polri.
Dua di antaranya merupakan merupakan jaringan Jamaah Islamiyah (JI) wilayah Jakarta.
Karopenmas Divhumas Polri Brigjen Ahmad Ramadhan menyampaikan bahwa dua orang yang berhasil...
Mata Indonesia, Jakarta- Pemerintah menegaskan komitmennya dalam mewujudkan swasembada pangan berkelanjutan melalui penguatan serapan gabah dan beras nasional pada...