Soal dan Jawaban Materi Bangun Datar dan Bangun Ruang Kerucut 4-6 SD di TVRI 13 November 2020

Baca Juga

MATA INDONESIA, JAKARTA – Program Belajar dari Rumah TVRI hingga kini masih terus berlanjut di masa new normal corona (covid-19).

Berikut soal dan kunci jawaban materi ‘Bangun Datar dan Bangun Ruang Kerucut’ di TVRI untuk kelas 4-6 SD pada Jumat, 13 November 2020, dilansir dari Kemdikbud :

1. Hitunglah luas gabungan gambar bangun datar tersebut!

Untuk menjawab, maka dipisahkan 2 bangun datar yang berbeda yaitu trapesium dan segitiga.

Diketahui:
Panjang sisi 1 trapesium = 23 m
Panjang sisi 2 trapesium = 3 m
Tinggi trapesium= 10 m
Panjang alas segitiga = 3 m
Tinggi segitiga = 3 m

Kemudian dicari masing-masing luas bangun datar

*Luas Trapesium = (jumlah sisi sejajar / 2 x tinggi)
= ((23 + 3) / 2 )x 10
= (26/2) x 10
= 13 x 10
= 130 m2

*Luas Segitiga = ½ x a x t
= ½ x 3 x 3
= 4,5 m2

*Luas gambar gabungan = Luas Trapesium + Luas Segitiga
= 130 m2 + 4,5 m2
= 134,5 m2

2. Atap sebuah rumah berbentuk Limas segiempat dengan alas berbentuk bujur sangkar. Panjang sisi alas adalah 6 m. Sedangkan tinggi limas adalah 3,5 m. Tentukan volume atap tersebut!
Diketahui:
Panjang sisi alas limas segiempat = 6 m
Tinggi limas = 3,5 m

Ditanyakan:
Volume Limas?

Penyelesaian:
Volume = 1/3 x luas alas x tinggi alas
= 1/3 x (sisi x sisi) x 3,5
= 1/3 x (6 x 6) x 3,5
= 1/3 x 36 x 3,5
= 1/3 x 26
= 42 m3
Jadi volume atap tersebut adalah 42 m3

3. Hitunglah volume dan luas permukaan gambar tersebut!

Diketahui:
Jari-jari r kerucut = 14 cm
Tinggi kerucut = 30 cm

Ditanyakan:
Volume dan luas permukaan gambar kerucut tersebut!

Penyelesaian:
*Volume kerucut = 1/3 x r 2 x t
= 1/3 x 22/7 x 14 x 14 x 30
= 1/3 x 22 x 2 x 14 x x 30
= 6.160 cm3

*Sisi miring (s) = √ (a2 + t2)
= √ ( 14 2 + 30 2)
= √ (196 + 900)
= √1096
= 33,1 cm

*Luas permukaan kerucut = r x ( r + s)
= 22/7 x 14 x (14 + 33,1)
= 44 x 47,1
= 2.072, 4 cm2

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terbaru

Semua Pihak Perlu Bersinergi Wujudkan Pilkada Damai

Pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) merupakan momen penting dalam kehidupan demokrasi di Indonesia. Pilkada tidak hanya sekadar agenda politik,...
- Advertisement -

Baca berita yang ini