Keren! Dosen Ini Bikin Giveaway Hadiahnya Judul Skripsi, Mahasiswa Auto Rebutan

Baca Juga

MATA INDONESIA, JAKARTA – Ada-ada saja tingkah laku warga +62. Belum lama ini, viral aksi dosen yang bikin acara giveaway tak biasa dengan hadiah judul skripsi.

Momen itu diunggah akun Twitter, @collegemenfess. Lewat cuitannya, seorang mahasiswa membagikan isi percakan di grup WhatsApp. Ia meminta like oleh rekan-rekannya agar memenangkan GA itu.

“Mohon bantuan jempolnya dong. Desa saya lagi ikut lomba video pendek,” kata si mahasiswa.

Menurut keterangan, dosennya meminta untuk membagikan hasil like dan komen dari unggahan itu. Siapa yang paling banyak akan memenangkan hadiah berupa judul skripsi.

“Tiga nama terpilih akan dapat masing-masing dua judul,” kata dosen itu.

Sontak, aksi unik dosen itu membuat Giveaway berhadiah judul skripsi bikin salut netizen. Mereka juga tak menyangka dosen itu bisa memiliki ide yang tak biasa.

“Haha mantul pak.”

“Seru banget lombanya.”

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terbaru

Penanganan Pascabencana Aceh Dipandang Efektif, Tolak Provokasi Separatis di Masyarakat

Oleh :  Andhika Rachma Penanganan pascabencana Aceh dalam beberapa pekan terakhir menunjukkan suatu perkembangan yang menggembirakan bagi seluruh lapisan masyarakat...
- Advertisement -

Baca berita yang ini