MATA INDONESIA, JAKARTA – Nyanyian kreatif “Welcome to Indonesia” sedang menjadi trend di TikTok. Konten ini dibuat kreatif untuk memperlihatkan situasi Tanah Air.
Dalam lagu tersebut mengatakan beberapa kejadian yang mungkin dialami beberapa orang saat tinggal di Indonesia. Mulai dari tentang COVID-19, korupsi, hingga herd stupidity.
Yang penasaran, berikut beberapa konten ‘Welcome to Indonesia’ yang rame di TikTok:
1. Akun @icamaysha menyindir kelakuan masyarakat Idonesia. Video ini ditonton hingga lebih dari 14 juta kali.
@icamaysha Reply to @icamaysha yaiy
2. Di video lainnya, @icamaysha menyindir para koruptor di Indonesia.
@icamaysha Reply to @icamaysha makan tu duit.
3. Aron Ashab bikin konten menyindir masyarakat yang masih bandel terhadap protokol kesehatan dan juga gak percaya Covid-19.
@aronashab18 My version of #WelcomeToIndonesia | take it with a grain of salt.
4. Akun TikTok @ichariesa_ menyindir soal herd stupidity, kaum minoritas, sampai UU ITE.
@ichariesa__ i don’t normally make contents like this, but these have been bothering me. music by: @abigailbarlowww #welcometoindonesia #fyp
5. Akun @singingdocc juga bahas herd stupidity nih gaes!
@singingdocc following the trend, but make it (herd stupidity), ya begitulah Indonesia #fyp
6. Nah, Avan the Love juga ikutan trend ini nih. Dia bagas siak subdurab nebfebau body shaming dan kebiasaan tetangga.
@avanthelove “WELCOME to” versi gue ? #voiceeffects
7. Kalau akun @melinda.chia mempertanyakan mengapa banyak yang menjatuhkan Indonesia. Katanya gak ada negara yangb sempurna, mending buat perubahan!
@melinda.chia
8. Bukan ngejelekin, akun @dodhooanthonius justru membanggakan perilaku ramah warga Indonesia.
@dodhooanthonius Welcome to Indonesia ?? “Bangga Jadi Orang Indonesia #welcometoindonesia #indonesia #fyp