- Advertisement -spot_img

TAG

#mataindonesia

Hadapi Siklon Tropis, BPBD Kulon Progo Tingkatkan Kesiapsiagaan dan Ajukan Perpanjangan Status Darurat

Mata Indonesia, Kulon Progo - Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Kulon Progo mengajukan perpanjangan Status Tanggap Darurat Bencana Hidrometeorologi akibat potensi ancaman Bibit Siklon Tropis 99S dan 90S yang melintasi wilayah Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY).

Efisiensi Anggaran ‘Hantam’ Kulon Progo, Pelatihan Kerja untuk Masyarakat Ditiadakan

Mata Indonesia, Kulon Progo - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kulon Progo terpaksa membatalkan beberapa proyek pembangunan serta meniadakan sejumlah pelatihan kerja pada tahun 2025. Kebijakan ini diambil sebagai dampak dari efisiensi anggaran yang diberlakukan oleh pemerintah pusat melalui Inpres Nomor 1/2025.

PKL Teras Malioboro 2: Suara Ketidakadilan di Tengah Penataan Kawasan

Mata Indonesia, Yogyakarta – Sejak relokasi Pedagang Kaki Lima (PKL) dari Malioboro ke Teras Malioboro 2, berbagai persoalan serius mencuat ke permukaan. Kebijakan relokasi yang bertujuan memperindah Malioboro sebagai warisan budaya UNESCO justru meninggalkan jejak keresahan di kalangan pedagang. Lokasi baru yang dinilai kurang layak, fasilitas yang bermasalah, dan pendapatan yang merosot tajam menjadi potret suram perjuangan PKL di tengah upaya mempertahankan hidup.

Efisiensi Anggaran Dorong Percepatan Pembangunan

Mata Indonesia, Jakarta – Pemerintah terus mendorong efisiensi anggaran sebagai strategi utama dalam mempercepat pembangunan nasional. Langkah ini memastikan alokasi belanja lebih tepat sasaran dan mengoptimalkan pemanfaatan sumber daya yang ada.

Jogja dan Sleman Waspada Lonjakan Sampah saat Libur Panjang, Malioboro dan Pusat Kuliner Jadi Perhatian

Mata Indonesia, Yogyakarta - Libur akhir bulan Januari yang bertepatan dengan Isra Miraj dan Imlek mengundang banyak wisatawan datang ke DI Yogyakarta. Hal itu segaris dengan produksi sampah yang meningkat.

Bupati Sleman Dukung Pelestarian Kebaya Sebagai Simbol Budaya Indonesia

Mata Indonesia, Sleman - Bupati Sleman Kustini Sri Purnomo menghadiri kegiatan pelantikan pengurus Komunitas Kain dan Kebaya Indonesia (KKI) Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Kabupaten Sleman periode 2025 - 2030, bertempat di Pendopo Rumah Dinas Bupati Sleman, Rabu (29/1).

PMMI DIY Soroti Penyelenggaraan Makan Bergizi Gratis

Mata Indonesia, Yogyakarta - Makan Bergizi Gratis (MBG) yang merupakan salah satu program Asta Cita Prabowo-Gibran pada 100 hari pertama pemerintahannya turut mendapat sorotan dari Nur Aisyah Haifani selaku Ketua Persaudaraan Mak-Mak Indonesia (PMMI) Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY). Meskipun saat ini sudah dilaksanakan di daerah namun terdapat beberapa hal yang harus di evaluasi terkait program tersebut.

Ahli Gizi Komentari Serangga jadi Menu MBG, Protein Tinggi yang justru Didebat Warganya Sendiri

Mata Indonesia, Yogyakarta - Badan Gizi Nasional (BGN) membuka peluang menjadikan serangga sebagai bagian dari menu Program Makan Bergizi Gratis (MBG). Kepala BGN, Dadan Hindayana, menyampaikan gagasan ini sebagai langkah inovatif untuk memperluas sumber gizi masyarakat.

Yogyakarta Catat Lonjakan Wisatawan di Libur Imlek, BLKK Tingkatkan Pengawasan HMPV

Mata Indonesia, Yogyakarta - Lonjakan jumlah wisatawan selama libur Imlek dan Isra Miraj di Yogyakarta mencatat angka yang signifikan. Berdasarkan data dari Dinas Pariwisata DIY, sekitar 600 ribu wisatawan domestik maupun internasional mengunjungi Yogyakarta selama periode libur panjang tersebut.

Wabup Sleman Harap Kapasitas Petani Sleman Meningkat

Mata Indonesia, Sleman - Wakil Bupati Sleman, Danang Maharsa memberikan arahan dalam acara Pelatihan Irigasi Tetes bagi Kelompok Tani Karya Bersama Padukuhan Kendal, Bangunkerto, Turi pada Sabtu (25/1). Danang juga sekaligus menyerahkan bantuan simbolis alat pompa irigasi kepada petani Poktan Karya Bersama.

Latest news

- Advertisement -spot_img