Hari Ini Presiden Jokowi Ada di Bali

Baca Juga

MINEWS.ID, JAKARTA – Hari ini, 14 Juni 2019, Presiden Joko Widodo beserta Ibu Negara Iriana, akan membagikan sertifikat tanah untuk rakyat Kabupaten Bangli dan melihat Waduk Muara Nusa Dua Denpasar yang dijadikan destinasi wisata.

Presiden dan rombongan terbang ke Bali Kamis 13 Juni 2019 dari Pangkalan TNI AU Halim Perdanakusuma Jakarta, dan tiba di Bandar Udara (bandara) Internasional I Gusti Ngurah Rai di Kabupaten Badung, Provinsi Bali pada pukul 20.45 WITA.

Presiden dan rombongan langsung menuju hotel tempatnya bermalam selama berada di Bali.

Turut mendampingi Presiden dan Ibu Iriana dalam penerbangan menuju Provinsi Bali, yaitu Sekretaris Kabinet Pramono Anung.

Berita Terbaru

Manasik Usai, 332 Calon Jamaah Haji Kulon Progo Siap Terbang ke Tanah Suci Mei Ini

Mata Indonesia, Kulon Progo - Sebanyak 332 calon jemaah haji asal Kabupaten Kulon Progo dipastikan berangkat menunaikan ibadah haji pada musim haji tahun 2025.
- Advertisement -

Baca berita yang ini