Selamat Hari Olahraga Nasional

Baca Juga

MATA INDONESIA, JAKARTA – Setiap tanggal 9 September diperingati sebagai hari olahraga nasional atau HAORNAS. Penetapan Haornas berdasarkan pada tanggal pembukaan PON I atau Pekan Olahraga Nasional (PON) pertama Indonesia yang diadakan di Surakarta pada 9–12 September 1948. Hari olahraga nasional ini dibuat berdasarkan keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 67 Tahun 1995 tentang Hari Olahraga Nasional yang ditekan oleh Presiden Kedua Indonesia, yaitu  Soeharto.

Olahraga banyak dilakukan untuk menjaga stamina tubuh, dan tak sedikit orang yang menjadikan olahraga sebagai ajang untuk mengharumkan negeri dengan berlomba diberbagai cabang olahraga. Tak hanya itu penyandang distabilitas pun dapat mengikuti olahraga dicabang olahraga tertentu. (Qoirunischa Nandya)

Berikut fotot-foto olahraga yang diikuti oleh penyandang distabilitas :

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terbaru

Adu Gagasan Debat Terakhir Pilkada Kudus 2024, Pengamat: Bellinda Lebih Visioner Ketimbang Hartopo

Kudus - Pasangan calon (paslon) Pilkada Kabupaten Kudus 2024 beradu gagasan dalam debat terbuka kedua yang digelar Komisi Pemilihan...
- Advertisement -

Baca berita yang ini