Jadi Tempat Karantina ABK World Dream, Begini Keindahan Pulau Sebaru

Baca Juga

MATA INDONESIA, JAKARTA – Pulau Sebaru kecil yang terletak di Kabupaten Administrasi Kepulauan Seribu, DKI Jakarta menjadi lokasi karantina terkait virus corona atau COVID-19. Ada 188 Anak Buah Kapal (ABK) WNI kapal pesiar World Dream yang akan diobservasi di Pulau Sebaru Kecil. Alasan Pulai ini dipilih karena tidak berpenghuni dan karena wilayahnya sulit untuk diakses, sehingga risiko penyebaran corona relatif kecil.

Berikut keindahan Pulau Sebaru yang akan menjadi lokasi karantina virus corona. (Putri Ayu Wulandari)

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terbaru

Semua Pihak Perlu Bersinergi Wujudkan Pilkada Damai

Pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) merupakan momen penting dalam kehidupan demokrasi di Indonesia. Pilkada tidak hanya sekadar agenda politik,...
- Advertisement -

Baca berita yang ini