Heboh Pose Pelukan Mesra Nikita Mirzani dan Gofar Hilman, Pacaran?

Baca Juga

MATA INDONESIA, JAKARTA – Artis Nikita Mirzani kembali bikin heboh publik. Kali ini gara-gara dirinya mengumbar kemesraan dengan penyiar radio & Youtuber, Gofar Hilman.

Dalam unggahan Insta Story-nya, Nikita memamerkan kemesraannya dengan Gofar. Keduanya tampak tak malu-malu menunjukkan keromantisan. Bahkan Niki tampak merebahkan tubuhnya ke Gofar.

“Buah pinang dibagi dua, Ayo sayang kita ke KUA,” kata Nikita Mirzani dalam unggahannya, dikutip Minggu, 2 Agustus 2020.

Gofar juga tampak sesekali mengelus wajah Nikita. Ia juga sempat memeluk mesra Niki. “Mau ngomong apa lu?” tanya Nikita.

“Gak mau,” jawab Gofar sembari memeluk Niki dari belakang.

“Tadi bilang belum pake apa?” kata Nikita.

“Belum pake..nggak tahu,” kata Gofar.

Unggahan Insta Story tersebut membuat banyak netizen berspekulasi bahwa ada hubungan spesial antara keduanya. Meski begitu belum ada klarifikasi baik dari Nikita Mirzani maupun Gofar Hilman.

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terbaru

Pengangkatan CASN 2024 Akan Segera Terwujud

Oleh : Astrid Widia )* Pengangkatan Calon Aparatur Sipil Negara (CASN) 2024 akan dapat segera terwujud. Pemerintah dan DPR pun...
- Advertisement -

Baca berita yang ini