Gak Cuma Aurel Hermansyah, Nadine Chandrawinata Juga Lahirkan Anak Pertama

Baca Juga

MATA INDONESIA, JAKARTA – Selebritis Nadine Chandrawinata tengah berbahagia. Ia baru saja melahirkan anak pertamanya bersama Dimas Anggara, di tanggal cantik 22 Februari 2022.

Kabar itu diunggah sang suami, Dimas di akun Instagramnya. Terlihat ia membagikan potret dirinya bersama Nadine dan bayi kecil mereka.

 

View this post on Instagram

 

A post shared by Dimas Anggara (@dimsanggara)

“Namaku Nadi Djiwa Anggara, panggil saja saya Djiwa,” tulis Dimas memberitahu nama anaknya.

Dari unggahan itu, terlihat wajah bahagia Nadine dan Dimas. Nampak senyum sumringah terlukis di wajah mereka.

Sontak, kabar Nadine melahirkan anak pertamanya menambah panjang selebritis yang lahiran di tanggal cantik. Sebelumnya, istri Atta Halilintar, Aurel Hermansyah juga melahirkan anak pertamanya di tanggal bagus ini.

Selamat, Nadine!

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terbaru

Ubah Menu MBG saat Ramadan, Disdikpora Kulon Progo Pastikan Gizi Tetap Ada

Program Makan Bergizi Gratis (MBG) akan tetap berlangsung selama bulan Ramadan di Kulon Progo. Untuk memastikan kualitas tetap terjaga,...
- Advertisement -

Baca berita yang ini