bach

Indonesia Jajaki Kerjasama dengan Eropa di Sektor Transportasi

MATA INDONESIA, JAKARTA-Kerjasama di sektor transportasi mulai dijajaki oleh pemerintah Indonesia ke negara Eropa. Nantinya pemerintah melalui Kementerian Perhubungan bakal menggelar pertemuan dengan sejumlah pihak dari negara Hungaria, Austria, dan Perancis, pada 30 Agustus sampai 2 September 2022. "Kunjungan kerja yang...

BBM Naik, GMNI Pertanyakan Kinerja BPH Migas

MATA INDONESIA, KARAWANG-Ketua Umum Dewan Pimpinan Pusat Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (DPP GMNI) Arjuna Putra Aldino merespon rencana pemerintah menaikan harga bahan bakar minyak (BBM) yang akan dilakukan dalam waktu dekat. Ada beberapa hal penting yang menjadi fokus GMNI terkait...

Mampu Bersaing, Petani Milenial Didorong Harus Lebih Kreatif dan Inovatif

MATA INDONESIA, JAKARTA-Petani milenial didorong Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo untuk tetap kreatif dan inovatif dalam menghadapi tantangan global terkait ketahanan pangan nasional dengan mampu menggagas ide besar dalam menciptakan peluang baru di sektor pertanian. "Yang namanya petani milenial itu...

Harga Pertalite dan Solar Naik, Pengamat Ingatkan Inflasi bakal Semakin Tinggi

MATA INDONESIA, YOGYA-Pengamat ekonomi energi Universitas Gadjah Mada (UGM), Fahmy Radhi mempertanyakan urgensinya pemerintah menaikkan harga BBM Subsidi. Menurutnya, kenaikan harga pertalite menjadi Rp 10.000 dan harga solar menjadi Rp 8.500 per liter sudah pasti menyulut inflasi. Kontribusi inflasi akibat naiknya harga pertalite...

Pembangunan IKN Bakal Optimalkan Produk Dalam Negeri

MATA INDONESIA, JAKARTA-Pemerintah melalui Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (LKPP) berkomitmen untuk mengoptimalkan produk dalam negeri (PDN), UMKM serta Koperasi dalam pembangunan Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara. “Misalnya marmer tidak perlu dari luar negeri. Lalu pendingin udara atau AC, lampu,...

HMI Karawang Geruduk Kantor Bupati Tolak Kenaikan BBM

MATA INDONESIA, KARAWANG-Puluhan mahasiswa dari Himpunan Mahasiswa Islam(Hmi) Cabang Karawang melakukan aksi di kantor pemerintah Daerah Kabupaten Karawang menolak kenaikan harga bahan bakar minyak (BBM) dan Dasar Listrik (TDL) pada Selasa 30 Agustus 2022. Selain berorasi,massa HMI sempat membakar ban...

Keterampilan Majukan Pemberdayaan dan Inklusi Perempuan

MATA INDONESIA, JAKARTA-Peningkatan keterampilan adalah cara untuk memajukan pemberdayaan serta inklusi perempuan di semua sektor strategis. Hal itu dikatakan oleh Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto. Menko Perekonomian menegaskan pentingnya kemitraan antara pemerintah dan sektor swasta,ditambah, para pembuat kebijakan harus...

Dukung Sektor Perkebunan, Pungutan Gratis Ekspor Sawit Diperpanjang

MATA INDONESIA, JAKARTA-Komitmen untuk mendukung sektor perkebunan kelapa sawit sebagai salah satu komoditas strategis nasional tetap dimaksimalkan oleh pemerintah melalui Komite Pengarah Badan Pengelola Dana Perkebunan Kelapa Sawit (BPDPKS). Salah satu bentuk dukungannya adalah memperpanjang Tarif Pungutan Ekspor (PE) sebesar...

Karyawan PT MUJ Tewas Diduga Ditembak KST di Pegunungan Papua

MATA INDONESIA, JAKARTA-Kelompok Separatis Teroris Papua (KSTP) kembali berulah. Kini diduga menghabisi nyawa seorang karyawan PT. MUJ bernama Manoach Rumansara di wilayah Pegunungan Papua. Insiden ini terjadi di Kampung Mamba, Distrik Sugapa, Kabupaten Intan Jaya, Papua, Selasa 30 Agustus 2022sekitar...

Mengaku Diusir Saat Rekonstruksi, Pengacara Brigadir Yosua Gugat Pernyataan Polri

MATA INDONESIA, JAKARTA-Kuasa Hukum Brigadir Yosua Hutabarat atau Brigadir J, Kamaruddin Simanjuntak mengaku diusir saat tiba di lokasi rekonstruksi pembunuhan berencana yang menewaskan kliennya di Duren Tiga, Pancoran Jakarta Selatan. Rekonstruksi ini digelar pada Selasa 30 Agustus 2022 sekitar pukul...

About Me

12379 KIRIMAN
0 KOMENTAR
- Advertisement -spot_img

Latest News

Tekanan Global Meningkat, Rupiah Tetap Terkendali

Mata Indonesia, Jakarta – Menteri Keuangan, Purbaya Yudhi Sadewa, meminta masyarakat untuk tetap tenang dan tidak panik menyikapi pergerakan...
- Advertisement -spot_img