“Pada kondisi seperti inilah peran pemerintah melalui TPID sangat diperlukan dan tidak hanya memantau harga, ketersediaan stok dan distribusi bahan pokok yang dibutuhkan masyarakat tetapi juga untuk mengendalikan laju inflasi serta langkah-langkah yang responsif dan efektif,” pungkasnya
Mata Indonesia, Sleman - Bupati Sleman Kustini Sri Purnomo melaunching secara resmi D'Kenthos Coffee yang merupakan usaha minuman dengan bahan baku utama limbah biji salak yang diinisiasi Kelompok Wanita Tani (KWT) Kemiri Edum, Purwobinangun, Pakem, pada Rabu (22/11).
Mata Indonesia, Sleman - Pemerintah Kabupaten Sleman melalui Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak, Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (P3AP2KB) Kabupaten Sleman mengadakan Rapat Koordinasi Tim Percepatan Penurunan Stunting (TPPS), Jumat (1/9).
Mata Indonesia, Sleman - Bupati Sleman Kustini Sri Purnomo memberikan apresiasi kepada Herfesaa Shafira Devi (15) Siswa SMPN 4 Depok atas prestasinya sebagai juara 1 dengan perolehan medali emas dalam Kejuaraan Catur Yunior ASEAN “21st ASEAN+ Age Group Chess Championship 2023” yang berlangsung di Bangkok, Thailand pada 17 Juni 2023.
Mata Indonesia, Sleman - TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Sengkuyung Tahap II TA 2023 Kodim 0732/Sleman resmi dibuka oleh Bupati Sleman, Kustini Sri Purnomo, pada Jumat (14/7).
Mata Indonesia, Sleman - Sebagai upaya peningkatan kapasitas, Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak, Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (DP3AP2KB) Sleman menyelenggarakan Bimbingan Teknis Tim Pendamping Keluarga, pada Kamis (14/7).
Mata Indonesia, Sleman - Pemerintah Kabupaten Sleman melakukan penandatanganan pakta integritas RAPBD tahun 2024 dengan DPRD Kabupaten Sleman, Selasa (4/7), di kantor DPRD Kabupaten Sleman.
Mata Indonesia, Sleman - Pemerintah Kabupaten Sleman mengelenggarakan pemantauan proses penyembelihan hewan kurban hari raya Idul Adha 1444 Hijriyah pada Kamis (29/6). Pemantauan dilakukan di 4 lokasi wilayah Sleman Barat.
Mata Indonesia, Sleman - Dalam rangka mendorong pemutakhiran data kartu keluarga, Pemkab Sleman melalui Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dukcapil) bekerjasama dengan SMP Negeri 4 Pakem dalam acara penyerahan Hasil Inovasi Gerakan Pemutakhiran Data Kartu Keluarga (Gapura Datuk).