Potret Bogie, Anjing yang Gemar Bermotor

Baca Juga

MATA INDONESIA, JAKARTA – Di Filipina ada seekor anjing bernama Bogie. Anjing ini gemar mengikuti majikannya yaitu Gilbert Delos Reyes keliling jalan raya menggunakan sepeda motor. Bogie terlihat sangat nyaman saat menduduki sepeda motor dengan kaki belakang bersandar di tepi jok dan cakar bagian depan memegangi bagian pinggir setang motor. (Satrio Pamungkas)

Berikut Potret Bogie anjing yang gemar bermotor :

 

 

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terbaru

Sinergi Pemerintah dan Masyarakat dalam Mewujudkan Swasembada Pangan dan Energi

Oleh : Astrid Widia )*  Pangan dan energi merupakan dua elemen fundamental yang menentukan stabilitas dan kesejahteraan suatu bangsa. Pemerintah...
- Advertisement -

Baca berita yang ini