Mushola di Muara Baru, Bukti Nyata Penurunan Tanah Jakarta

Baca Juga

MATA INDONESIA, JAKARTA – Penurunan muka tanah di Jakarta semakin mengkhawatirkan, sejumlah wilayah di Jakarta bahkan mengalami penurunan muka tanah sampai 25 cm/tahun. Penurunan ini disebabkan oleh penggunaan air tanah yang tidak terkendali.

Bahkan sejumlah pakar meprediksi jika hal ini terus terjadi, pada tahun 2050 dua pertiga bagian Jakarta akan tenggelam. Mushola Waladuna di Muara Baru, Jakarta Utara merupakan saksi bisu penurunan muka tanah di Jakarta, menurut warga sekitar mushola yang berdiri dari tahun 1996 ini terendam sejak tahun 2000 lalu. Kini kondisi mushola tersebut tidak terawat dan dibiarkan begitu saja.

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terbaru

Di Era Pemerintahan Presiden Prabowo, Korban Judol Diberikan Perawatan Intensif di RSCM

Jakarta – Pemerintah melalui Kementerian Koordinator Pemberdayaan Masyarakat mengumumankan adanya inisiatif baru dalam upaya menangani dampak sosial dan psikologis...
- Advertisement -

Baca berita yang ini