LRT Velodrome-Kelapa Gading Sepi Ditinggal Penumpang

Baca Juga

MATA INDONESIA, JAKARTA – Kementerian Perhubungan (Kemenhub) menargetkan jumlah penumpang Light Rail Transit (LRT) Jakarta sebanyak 14.000 orang per hari.

Namun hal tersebut masih jauh dari impian. Koridor yang menghubungkan Kelapa Gading-Velodrome sepanjang 5,8 kilometer (km) dengan biaya pembangunan yang mencapai Rp 6,8 triliun tersebut sepi apalagi di masa pandemi Covid-19.  Hanya beberapa saja sejumlah penumpang yang menaiki tidak sesuai target. (Mochamad Rizal Saputra)

Berikut tampilan LRT Velodrome-Kelapa Gading yang sepi penumpang :

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terbaru

Tindakan OPM Semakin Keji, Negara Tegaskan Tidak Akan Kalah Lawan Pemberontak

Organisasi Papua Merdeka (OPM) banyak melancarkan aksi kekejaman yang semakin keji. Maka dari itu, negara harus tegas untuk tidak...
- Advertisement -

Baca berita yang ini