MATA INDONESIA, JAKARTA – K-pop saat ini sudah mendarah daging terutama bagi kaum milenial. Ada banyak manfaat menggemari K-pop, mulai dari mendapat teman baru yang sehobi sampai menyehatkan tubuh lewat kelas tariannya. Rupanya yang menyukai dan mengikuti kelas tari K-pop tidak hanya kaum hawa, namun juga kaum adam. Penasaran seperti apa para kaum adam menarikan tarian K-pop? (Mutiara Putri Kinasih)
Berikut tampilan enerjik kelas tari K-pop kaum adam :
1 dari 6

Para remaja pria berlatih cover dance girl grup K-pop asal Korea Selatan, Twice, di sebuah studio dance di Jakarta. (Twitter @twiceloveonce49)

Demam K-pop tak hanya melanda remaja perempuan, karena kini remaja pria juga semakin banyak yang menggemarinya. (Twitter @twiceloveonce49)

Bukan hanya mengoleksi pernak-perniknya, fan K-pop juga banyak yang mulai menekuni bidang tari, yang sering diperhitungkan sebagai keahlian seorang idol selain menyanyi. (Twitter @twiceloveonce49)

Sama dengan menyanyi, menari juga bisa membantu mengungkapkan perasaan seseorang, terlebih dengan gegap gempita irama K-pop. (Twitter @once_indonesia_)