Makin Tirus, Wajah Terbaru Kekeyi Banjir Pujian Netizen

Baca Juga

Influencer Kekeyi nampaknya selalu jadi sorotan. Usai heboh pengakuannya melakukan filler hidung, kini penampilan terbaru Kekeyi kembali menyita perhatian netizen.

Hal itu terlihat dari unggahan Kekeyi di akun Instagramnya. Saat itu, Kekeyi sedang asyik lypsinc lagu Selena Gomez.

Emboh wes,” tulis Kekeyi, Rabu 28 Juli 2021.

Sontak, netizen pun salah fokus dengan penampilan terbaru Kekeyi. Nampak wajah gadis itu terlihat lebih tirus dari yang sebelumnya.

Meski begitu, wajah baru Kekeyi pun banjir pujian netizen. Mereka memberikan kata-kata manis atas perubahan penampilannya yang semakin cantik.

“Kekeyi cantik masyaallah tirusan ya skrg semangat keyy,” tulis @trisna_.

“Ih tirusan keeyyy kereennn… Semangat sehaat,”, kata @justgimme.

Sebelumnya, sosok Kekeyi bikin heboh publik karena merombak penampilannya. Ia melakukan filler hidung sehingga lebih mancung.

Kini, penampilan Kekeyi pun selalu bikin warganet salfok!

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terbaru

Pemerintah Tegaskan Komitmen Jaga Stabilitas Jelang Pergantian Tahun

JAKARTA - Menjelang Tahun Baru 2025, pemerintah memastikan berbagai langkah strategis telah disiapkan untuk menjamin keamanan, kenyamanan, dan stabilitas...
- Advertisement -

Baca berita yang ini