Kocak! TikToker Ini Juga Mau Diakui Mirip dengan Fuji, Netizen: Kamu Gak Diajak

Baca Juga

MATA INDONESIA, JAKARTA – Baru-baru ini Fuji bertemu dengan Jeje yang disebut-sebut memiliki wajah mirip dengannya.

Pertemuan keduanya diabadikan dengan membuat konten YouTube serta video yang diunggah di laman media sosial TikTok.

Namun, ada salah satu TikToker yang juga ingin diakui mirip dengan anak Haji Faisal tersebut. TikToker itu menggunakan fitur duet pada video yang diunggah Fuji dengan Jeje.

“Saya aslinya 2 orang, aku juga,” tulis Fuji dalam keterangan di video yang diunggahnya.

“Oke, kok orangnya 2 bukannya 3 ya? Coba kalian komen aku mirip fuji atau mirip siapa?” timpal TikToker yang memiliki akun @kiroszabran.

Video @kiroszabran pun diunggah kembali oleh akun Instagram @lambegosiip, dan unggahan tersbut sontak saja menuai berbagai macam komentar netizen yang menilai bahwa TikToker ini sangat tidak mirip dengan Fuji.

 

View this post on Instagram

 

A post shared by BERITA & INFO VIRAL (@lambegosiip)

“Kamu ga di ajak fujianto,” kata netizen

“Aku liatnya kaya joker map,” tambah netizen.

“Dari rambutnya sih mirip ranggila,” tulis netizen.

“Ini mah fujianto…bangkit dari kubur,” tutup netizen.

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terbaru

Pencegahan TPPO di Jogja Diperkuat, Gugus Tugas Dibentuk Kurangi Kasus

Mata Indonesia, Yogyakarta - Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO) semakin menjadi perhatian serius di Indonesia, termasuk di Kota Yogyakarta. Korban TPPO seringkali berasal dari kalangan Pekerja Migran Indonesia (PMI), yang terjerat dalam kasus perdagangan manusia akibat berbagai faktor risiko.
- Advertisement -

Baca berita yang ini