Gak Kooperatif! Indra Kenz Sebut Dirinya Bukan Afiliator, Netizen: Panik Banget

Baca Juga

MATA INDONESIA, JAKARTA – Afiliator Indra Kenz disebut tak koorperatif saat diperiksa pihak kepolisian. Pasalnya, Indra tidak mengaku dan menyebut dirinya bukan afiliator.

Hal itu terungkap lewat video di akun Instagram, @lambe_turah. Brigen Pol Whisnu Hermawan mengatakan Indra mengaku hanya sebagai pemain, bukan afiliator.

“Indra Kenz menutupi semuan informasi kepada Polri, dia menyampaikan kepada penyidik bahwa dia bukan afiliator, hanya pemain biasa,” unkap Whisnu dalam video itu.

Tak sampai di situ, pria asal Medan ini juga menghilangkan sejumlah barang bukti, seperti laptop dan ponselnya.

“Dia menghilangkan barang bukti, laptopnya, HP-nya,” kata Whisnu.

Aksi Indra ini dicap sebagai tindakan yang tidak kooperatif. Ia bahkan masih bungkam soal siapa dalang dibalik pemilik aplikasi ilegal, Binomo.

Fenomena ini sontak menuai kecaman warganet. Mereka pun menduga ada hal yang disembunyikan Indra demi mempertahankan aset-asetnya.

“Dari gayanya aja udah licik.”

“Itu biar asetnya gak ketahuan.”

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terbaru

Pemimpin Terpilih Pilkada 2024 Diharapkan Menyatukan Aspirasi Semua Pihak

Jakarta - Presiden Prabowo Subianto mengatakan bahwa pemimpin daerah yang terpilih dalam Pilkada Serentak 2024 harus mampu menyatukan seluruh...
- Advertisement -

Baca berita yang ini