Drama Baru YoonA SNSD ‘King the Land’ Dijadwalkan Tayang 2023

Baca Juga

MATA INDONESIA, SEOUL – Drama baru YoonA SNSD baru saja diumumkan perkiraan jadwal penayangannya. ‘King the Land’ diperkirakan akan tayang pada 2023 mendatang.

Melansir dari Joy News 24, drama yang disutradarai oleh Im Hyunwook. Kabarnya ‘King the Land‘ baru mulai syuting pada pertengahan September 2022.

Drama ini bergenre romansa-komedi. Kisahnya menceritakan tentang seorang pewaris tahta keluarga sultan bernama Gu Won.

Gu Won yang tak tahan melihat senyum palsu dan seorang hotelier bernama Cheon Sarang yang harus tetap tersenyum apa pun yang terjadi. Karena itu adalah tuntutan pekerjaan Cheon Sarang.

Sementara itu, drama baru YoonA SNSD yang tengah berlangsung sekarang ini adalah ‘Big Mouth’. Drama itu tayang tiap Jumat dan Sabtu.

‘Big Mouth’ bisa kalian saksikan melalui layanan streaming Disney+.

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terbaru

Pemerintah Dorong Partisipasi Pemda Sukseskan Program Makan Bergizi Gratis

Oleh : Rivka  Mayangsari)* Dalam upaya mempercepat realisasi kebijakan strategis nasional, pemerintah pusat terus mendorong keterlibatan aktif pemerintah daerah dalam menyukseskan...
- Advertisement -

Baca berita yang ini