Abimanyu

Ada 44 Gempa Susulan Pasca Gempa di Yogyakarta

Berdasarkan hasil monitoring, Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mencatat sebanyak 44 gempa bumi susulan yang terjadi hingga Sabtu (1/7/2023) pukul 08.00 WIB.

Tradisi Upacara Peringatan Hari Bhayangkara Ke-77 Polda DIY

Mata Indonesia, Yogyakarta - Yogyakarta - Polda DIY menggelar Upacara Pembinaan Tradisi Hari Bhayangkara ke-77 di Halaman Mapolda DIY, pada Sabtu (1/7/2023).

Laksanakan Ibadah Haji, 3 Jemaah Asal Jogja Dilaporkan Meninggal Dunia

Mata Indonesia, Yogyakarta - Tiga jemaah haji asal Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) meninggal dunia di tanah suci. Tiga jemaah tersebut terdaftar dalam daftar pemberangkatan dari Embarkasi Haji Solo, Jawa Tengah kemarin.

Joko Widodo Nikmati Momen Idul Adha di Malioboro

Mata Indonesia, Yogyakarta - Presiden Joko Widodo (Jokowi) menikmati momen libur Idul Adha 1444 Hijriah dengan berkunjung ke salah satu tempat wisata di Yogyakarta yakni Jalan Malioboro, Kamis (29/6/2023) malam.

DKPP Bantul Temukan sejumlah Sapi Terinfeksi Cacing Hati

Mata Indonesia, Yogyakarta - Perayaan Idul Adha 1444 Hijriah yang digelar lebih dulu pada di Bantul, Kamis 29 Juni 2023 kemarin, ditemukan beberapa hewan kurban yang mengandung parasit cacing hati atau fasciola.

Lebaran Iduladha di Yogyakarta, Presiden Sapa dan Swafoto dengan Masyarakat

Mata Indonesia, Yogyakarta - Presiden Joko Widodo dan Ibu Iriana Joko Widodo merayakan Hari Raya Iduladha 1444 Hijriah di Istana Kepresidenan Yogyakarta, pada Kamis, 29 Juni 2023. Presiden pun memanfaatkan momen tersebut untuk menyapa masyarakat yang ada di sekitar Istana Kepresidenan Yogyakarta.

Pemkab Sleman Pantau Penyembelihan Hewan Kurban

Mata Indonesia, Sleman - Pemerintah Kabupaten Sleman mengelenggarakan pemantauan proses penyembelihan hewan kurban hari raya Idul Adha 1444 Hijriyah pada Kamis (29/6). Pemantauan dilakukan di 4 lokasi wilayah Sleman Barat.

Vakum Dua Tahun, Presiden Jokowi kembali Salurkan Sapi Kurban ke Warga Candi, Gedangsari

Mata Indonesia, Gunungkidul - Presiden Joko Widodo (Jokowi) menghadiahkan satu ekor sapi kurban kepada warga di Dusun Candi, Tegalrejo, Gedangsari, Gunungkidul. Hal itu kembali dilakukan setelah 2 tahun lalu vakum akibat Covid-19.

Rayakan Idul Adha, Polda DIY Ikuti Qurban Presisi Oleh Kapolri Secara Virtual

Mata Indonesia, Yogyakarta - Merayakan Hari Raya Idul Adha 1444 H serentak se-Indonesia, Polda DIY mengikuti secara virtual acara Kurban Presisi yang dihadiri oleh Kapolri Jenderal Polisi Drs. Listyo Sigit Prabowo, M.Si. (Rabu, 29 Juni 2023).

Antisipasi Kerawanan Pemotongan Hewan Kurban, 214 Petugas Diterjunkan saat Idul Adha

Mata Indonesia, Yogyakarta - Dinas Pertanian dan Pangan (DPP) Kota Jogja telah merencanakan untuk menurunkan sekitar 214 petugas pemantau pada penyembelihan hewan kurban yang akan dilakukan pada perayaan Idul Adha mendatang.

About Me

928 KIRIMAN
0 KOMENTAR
- Advertisement -spot_img

Latest News

Upaya Aparat Keamanan dalam Mewujudkan Pilkada Kondusif

Dalam upaya menciptakan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) yang kondusif dan aman, peran aparat keamanan sangatlah vital. Dengan sinergi yang...
- Advertisement -spot_img