Duh! Deretan Obat Ini Diduga Permudah Virus Corona Masuk ke Dalam Tubuh

Baca Juga

MATA INDONESIA, JAKARTA – Wabah virus corona yang makin menyebar di Indonesia. Berbagai upaya telah dilakukan pemerintah untuk mencegah penyebaran virus corona (Covid-19), mulai rajin cuci tangan hingga social distancing.

Masyarakat berlomba-lomba mencari informasi terkait pencegahan virus tersebut. Misalnya saja ada informasi yang mengatakan rajin memimun air rebusan rempah-rempah bisa mencegag Covid-19 masuk ke dalam tubuh.

Belum ada uji klinis terkait berbagai temuan yang ada. Meski demikian banyak masyarakat yang percaya atas informasi yang beredar. Semuanya dilakukan merega agar tidak terjangkit virus asal Wuhan, Cina, itu.

Baru-baru ini beredar sebuah pesan singkat yang berisi sejumlah merek obat-obatan yang bisa mempermudah virus corona masuk ke dalam tubuh manusia. Obat-obat tersebut disebut mengandung ibuprofen.

“Ini obat2 yg mengandung Ibuprofen yg mempermudah virus corona tumbuh.. ?
Jadi harus dihindari,” bunyi pesan Whatsapp yang diterima Minews.id.

Sebagai informasi, Ibuprofen bekerja dengan cara menghalangi tubuh memproduksi prostaglandin, yaitu senyawa yang menyebabkan peradangan dan rasa sakit.

Sebagai dampaknya, nyeri dan peradangan menjadi berkurang. Selain mengatasi nyeri dan peradangan, ibuprofen juga digunakan sebagai obat penurun panas.

Dalam informasi yang beredar terdapat sejumlah merek yang diduga membuat penyebaran virus corona makin mudah masuk ke dalam tubuh. Diantaranya sebagai berikut:

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terbaru

Memperkokoh Kerukunan Menyambut Momentum Nataru 2024/2025

Jakarta - Menjelang perayaan Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2024/2025, berbagai elemen masyarakat diimbau untuk memperkuat kerukunan dan menjaga...
- Advertisement -

Baca berita yang ini