Heboh! Awan Berlafaz Allah Terlihat di Langit Situbondo Jelang Takbiran Iduladha

Baca Juga

MATA INDONESIA, JAKARTA-Warga Situbondo, Jawa Timur, dihebohkan dengan kemunculan awan berbentuk lafaz Allah di langit pada Senin sore 19 Juli 2021 menjelang Idul Adha. Sebagian dari mereka pun memvideokan awan itu dan kini videonya viral di media sosial.

“Sebuah awan menyerupai lafadz Allah di langit Situbondo, ramai beredar di grup-grup media sosial. Semoga ini pertanda baik menjelang Idul Adha, lekas sembuh Bumiku,” tulis keterangan video yang dibagikan akun Instagram @situbondoinfo.

Dalam video tersebut terlihat awan putih berhentuk lafaz Allah tanpa adanya awan yang lain.

Jalanan di bawah awan tersebut direkam terlihat sepi. Tidak banyak kendaraan yang lewat, juga tak terlihat aktivitas warga.

Warganet yang menyaksikan awan tersebut turut memanjatkan doa, berharap pandemi covid-19 segera berakhir.

https://www.instagram.com/situbondoinfo/?utm_source=ig_embed&ig_rid=31cbdce9-8837-4bf3-bda6-294b64ed072b

 

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terbaru

Pemimpin Terpilih Pilkada 2024 Diharapkan Menyatukan Aspirasi Semua Pihak

Jakarta - Presiden Prabowo Subianto mengatakan bahwa pemimpin daerah yang terpilih dalam Pilkada Serentak 2024 harus mampu menyatukan seluruh...
- Advertisement -

Baca berita yang ini