Doa Hari Ke-2 Ramadan, Lengkap dengan Artinya

Baca Juga

MATA INDONESIA, JAKARTA – Langkah demi langkah menuju hari kemenangan sudah ditapaki di bulan suci Ramadan 1442 Hijriah ini.

Meski pandemi Covid-19 masih menghantui, namun bukan menjadi alasan untuk menyurutkan semangat dalam meraih kebaikan dan keberkahan dari Allah SWT.

Tak lupa, hari kedua ini tetap berdoa agar pandemi corona atau Covid-19 yang melanda dunia segera berakhir.

Berikut, doa hari kedua Ramadan, lengkap beserta artinya,

بسم الله الرحمن الرحيم
اللهم صل على محمد وآل محمد
اَللَّهُمَّ قَرِّبْنِي فِيْهِ اِلَى مَرْضَاتِكَ، وَجَنِّبْنِي فِيْهِ مِنْ سَخَطِكَ وَنَقِمَاتِكَ، وَوَفِّقْنِي فِيْهِ لِقِرَآءَةِ آيَاتِكَ بِرَحْمَتِكَ يَا اَرْحَمَ الرَّاحِمِيْنَ

 

Allâhumma qarribnî fîhi ilâ mardhâtika, wa jannibnî fîhi minsakhatika wa naqimâtika, wa waffiqnî fîhi liqirâati âyâtika birahmatika yâ Arhamar râhimîn.

Artinya:

“Ya Allah, dekatkan daku di bulan ini kepada keridhaan-Mu. Jauhkan daku di dalamnya dari kemurkaan dan kebencian-Mu, serta bimbinglah daku untuk membaca ayat-ayat-Mu dengan rahmat-Mu wahai yang Paling  Pengasih dari semua yang mengasihi.”

 

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terbaru

Presiden Prabowo Pastikan Keberlanjutan Pembangunan IKN guna Pemerataan Ekonomi yang Inklusif

Oleh: Mirza Ghulam Fanany*) Pemerintah Indonesia terus menunjukkan komitmennya untuk memastikan keberlanjutan pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN) sebagai bagian dari...
- Advertisement -

Baca berita yang ini