Surabaya Tekan Intoleransi dengan Komunikasi

Baca Juga

MATA INDONESIA, JAKARTASurabaya dinilai sebagai kota yang paling damai dan nyaman di Indonesia karena intoleransi bisa ditekan kuat berkat forum lintas agama sering sekali bekerja sama membangun komunikasi yang baik.

Hal itu diungkapkan Ketua Tanfidiziyah Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Surabaya, Ahmad Muhibbin Zuhi yang dikutip Selasa 5 Januari 2021.

Menurutnya kelompok intoleran seperti di Jakarta akibatnya tidak bisa berkembang dengan baik.

Jika mereka nekat memunculkan diri, pasti diselesaikan secara cepat sehingga tidak sampai meresahkan.

Selama ini, Pemerintah Kota Surabaya memfasilitasi forum-forum kerukunan antarumat bergama.

Selain itu, politisi dan anggota dewan tidak menciptakan politik aliran atau mempolitisir agama.

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terbaru

Pilkada Serentak Tinggal Menunggu Hari, Pengamat Politik Ingatkan 12 Kerawanan Ini

Penyelenggaraan Pilkada serentak pada 27 November mendatang mendapat sambutan positif, terutama dalam hal efisiensi biaya dan penyelarasan pembangunan. Menurut Yance...
- Advertisement -

Baca berita yang ini