Segini Kekuatan Polri untuk Pengamanan Misa Natal

Baca Juga

MATA INDONESIA, JAKARTA – Polri menyiapkan sebanyak 175 ribu personel gabungan untuk mengawal jalannya ibadah Misa Natal pada Kamis 24 Desember 2020 di seluruh gereja.

“175.924 personel gabungan, dengan 4216 pos pelayanan dan pengamanan,” kata Kadiv Humas Polri Irjen Argo Yuwono di Jakarta.

Kemudian, Polri juga menyediakan ribuan ton beras untuk masyarakat, dan alat pelindung diri sebagai upaya pencegahan Covid-19, termasuk masker dan hand sanitizer gratis.

Seperti diketahui, Polri menjalankan Operasi Lilin 2020 sejak 23 Desember 2020 sampai dengan 4 Januari 2021. Sesuai arahan Kapolri Jenderal Idham Azis, giat tersebut mengedepankan aspek humanis.

 

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terbaru

Pemerintah Perluas CKG untuk Bangun Fondasi Kesehatan Jangka Panjang

Oleh: Rivka Mayangsari*) Pemerintah di bawah kepemimpinan Presiden Prabowo Subianto terus menunjukkan komitmen kuat dalam memperkuat sistem kesehatan nasional, khususnya...
- Advertisement -

Baca berita yang ini