Jokowi Menuju Papua untuk Tutup Peparnas XVI

Baca Juga

MATA INDONESIA, JAKARTA – Presiden Joko Widodo (Jokowi) saat ini bertolak ke Provinsi Papua pada Sabtu, 13 November 2021. Kedatangannya ke Bumi Cenderawasih untuk menyaksikan sejumlah pertandingan yang tengah berlangsung di Gelanggang Olahraga (GOR) Trikora dan GOR Cendrawasih, Kota Jayapura.

Malam harinya, Presiden Jokowi akan secara resmi menutup Pekan Paralimpik Nasional (Peparnas) XVI Papua 2021, yang digelar di Stadion Mandala, Kota Jayapura.

Presiden akan bermalam di Kota Jayapura, sebelum kembali ke Jakarta, pada keesokan harinya. Turut mendampingi Presiden dalam kegiatan kunjungan kerja kali ini antara lain Menteri Sekretaris Negara Pratikno, Menteri Investasi/Kepala BKPM Bahlil Lahadalia.

Kemudian, Kepala Sekretariat Presiden Heru Budi Hartono, Sekretaris Militer Presiden Marsda TNI M. Tonny Harjono, Komandan Paspampres Mayjen TNI Tri Budi Utomo, Deputi Bidang Protokol, Pers, dan Media Sekretariat Presiden Bey Machmudin, serta Staf Khusus Presiden Angkie Yudistia.

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terbaru

Pemimpin Terpilih Pilkada 2024 Diharapkan Menyatukan Aspirasi Semua Pihak

Jakarta - Presiden Prabowo Subianto mengatakan bahwa pemimpin daerah yang terpilih dalam Pilkada Serentak 2024 harus mampu menyatukan seluruh...
- Advertisement -

Baca berita yang ini