Begini Cara Wapres Ma’ruf Amin Jaga Kebugarannya, Murah Banget

Baca Juga

MINEWS.ID, JAKARTA – Di usianya yang sudah 76 tahun wakil presiden (wapres) Ma’ruf Amin punya cara murah menjaga kebugarannya yaitu setiap hari berjalan kaki sejauh empat kilometer. Itu dilakukannya dalam lima hari seperti dilakukan Jum’at 25 Oktober 2019 pagi selepas subuh.

Lelaki yang dipanggil Abah itu langsung menuju Gelora Bung Karno usai shalat subuh pada 05.15 WIB.

Dia ditemani istrinya Wury serta beberapa anggota paspampres. Abah berjalan kaki sebanyak lima putaran di lintasan lari GBK.

Setelah berjalan kaki, Ma’ruf melanjutkan dengan melakukan treadmill dan bersepeda. Olahraga itu berakhir pada pukul 07.00 WIB.

Selanjutnya ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) tersebut pulang lalu membersihkan badan, sarapan pagi kemudian beraktivitas sebagai wakil presiden.

 

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terbaru

Strategi Pemerintah Negoisasi Tarif Trump Buka Peluang Transformasi Ekonomi Nasional

Oleh : Aldia Putra )* Pemerintah Indonesia melangkah tegas dalam merespons kebijakan tarif dagang yang diberlakukan Amerika Serikat (AS) awal...
- Advertisement -

Baca berita yang ini