Unik! Jembatan Bambu Bongkar Pasang di Setiap Musim Berbeda

Baca Juga

MATA INDONESIA, JAKARTA – Jembatan bambu di Kamboja ini bersifat musiman. Dibangun setiap musim kemarau saat air Sungai Mekong surut dan dangkal untuk kapal feri. Setiap awal musim hujan sebelum sungai meluap, jembatan dibongkar dengan tangan dan bambu disimpan atau digunakan kembali untuk konstruksi lain. Hal itu dilakukan karena pada musim hujan arus sungai menjadi kuat untuk jembatan bertahan. Kapal kemudian membawa orang-orang menyeberangi sungai sebagai gantinya. (M Naufal Pratama)

Berikut potret Jembatan Bambu Sungai Mekong :

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terbaru

Bidhumas Polda DIY Gelar Pelatihan Public Relation untuk Tingkatkan Kualitas Pelayanan Personel

Mata indonesia, Yogyakarta – Dalam rangka meningkatkan kualitas pelayanan prima kepada masyarakat, Bidhumas Polda DIY menggelar Pelatihan Peningkatan Kemampuan Public Relation bagi personel Satuan Kerja (Satker) Polda DIY dan Polres/ta jajaran, pada Kamis (24/4/2025).
- Advertisement -

Baca berita yang ini