MATA INDONESIA, JAKARTA – Rumah sejatinya dibangun di antara rumah-rumah penduduk lain seperti di perkotaan atau di pedesaan. Jadi kesannya rumah tersebut tidak sendirian dan tidak kesepian. Namun ternyata di dunia ini ada juga loh rumah-rumah yang dibangun jauh dari keramaian sehingga memberikan kesan kalau rumah tersebut terlihat kesepian. Cocok untuk keadaan saat ini. (Satrio Pamungkas)
Berikut rumah-rumah paling kesepian di dunia :