Pemimpin Dunia yang Sudah Menerima Vaksinasi Virus Corona

Baca Juga

MATA INDONESIA, JAKARTA – Pada Rabu, 13 Januari 2021. Presiden Indonesia Joko Widodo menjadi orang pertama yang menerima vaksin Sinovac buatan Cina. Proses vaksinasi juga disiarkan live di youtube Sekretariat Presiden.

Sejumlah pemimpin dunia sebelumnya sudah lebih dulu menerima vaksinasi virus corona, diantaranya adalah Perdana Menteri Singapura Lee Hsien Loong, Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu, Raja Arab Saudi Salman bin Abdulaziz, dan Presiden terpilih Amerika Joe Biden. (M. Naufal Pratama)

Berikut potret para pemimpin dunia saat menerima vaksinasi virus corona :

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terbaru

30.000 Sarjana Penggerak Jadi Garda Depan Program Makan Bergizi Gratis

MataIndonesia, Jakarta - Pemerintah terus memperkuat komitmennya dalam menciptakan generasi emas Indonesia melalui kebijakan yang konkret dan berdampak langsung....
- Advertisement -

Baca berita yang ini