Underpass Ini Dibangun untuk Jalan Tembus ke Mal Atrium Senen

Baca Juga

MATA INDONESIA, JAKARTA – Pemprov DKI Jakarta saat ini sedang mengerjakan proyek pembangunan Underpass atau Lintas Bawah Senen Extension di Senen, Jakarta Pusat. Underpass ini nantinya akan tembus sampai ke Mal Atrium Senen. Pengerjaan proyek ini sudah dimulai sejak 1 Januari dan direncanakan akan selesai pada akhir tahun 2020. Akibat dari pengerjaan Underpass ini Dishub DKI melakukan rekayasa lalu lintas dari Pulo Gadung ke Tugu Tani dan dari Tugu Tani ke Salemba karena adanya penyempitan jalan. (Putri Ayu)

Berikut perkembangan pembangunan Underpass Senen Extension :

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terbaru

Perjuangkan Kesejahteraan Buruh dan Petani, Dani Eko Wiyono Siap Maju Calon Bupati Sleman Melalui Jalur Independen

Mata Indonesia, Sleman - Alumni aktivis 98 sekaligus aktivis yang selalu menyuarakan aspirasi buruh/pekerja Daerah Istimewa Yogyakarta, Dani Eko Wiyono ST. MT ini bertekad maju bakal calon bupati Sleman dalam Pilkada Sleman nanti. Dani menilai, hingga saat ini, mayoritas kehidupan buruh masih sangat jauh dari kata sejahtera. Buruh masih dianggap hanya sebagai tulang punggung ekonomi bangsa tanpa diperjuangkan nasib hidupnya.
- Advertisement -

Baca berita yang ini