Pertandingan Kualifikasi Piala Dunia Lawan Brasil Dihentikan, Messi Ngamuk

Baca Juga

MATA INDONESIA, JAKARTA – Pertandingan Kualifikasi Piala Dunia 2022 Zona Conmebol membuat Lionel Messi kecewa berat karena harus dihentikan Badan Pengawas Kesehatan Nasional Brasil atau Anvisa karena empat pemain Argentina dinilai melanggar aturan karantina kesehatan untuk mengendalikan covid-19 di Brasil.

Messi yang menjadi kapten Timnas Argentina mengaku sudah berada di Stadion Corinthians selama satu jam.

“Mengapa mereka memulai permainan dan menghentikannya setelah lima menit?” begitu kemarahan Messi yang dikutip Reuters, Senin 6 September 2021.

Empat pemain tersebut Cristian Romero, Giovani Lo Celso, Emiliano Martinez dan Emiliano Buendia

Tiga pemain yang disebut pertama bahkan sudah bermain menjadi starting eleven saat bertanding melawan Brasil itu.

Keempat pemain itu menurut Anvisa barus saja melakukan perjalanan dari Inggris, salah satu negara yang dilarang didatan

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terbaru

Perjuangkan Nasib Guru Honorer Status R3, GMKI Kupang Temui Komisi I DPRD NTT

Minews.id, Kupang - Kebijakan terkait PPPK paruh waktu bagi kalangan guru honorer status R3 di wilayah NTT masih berpolemik....
- Advertisement -

Baca berita yang ini