Postingan Kekasih Eril: I Miss You So Much

Baca Juga

MATA INDONESIA, JAKARTA – Nabila Ishma Nurhabibah terus berharap sang kekasih, Emmeril Khan Mumtadz bisa ditemukan. Dia mengaku sudah sangat rindu dengan putra Ridwan Kamil itu.

Hingga saat ini, keberadaan Eril belum diketahui sejak terseret arus di Sungai Aare, Swiss. Tim SAR dan kepolisian Swiss terus bekerja untuk mencari keberadaan putra sulung Gubernur Jawa Barat itu.

Nabila terus berdoa dan berharap Eril bisa ditemukan dengan selamat. Dia mengaku sudah sangat rindu dengan lulusan ITB tersebut.

Dalam postingan terbarunya, Nabila yakin Eril sosok yang kuat dan bisa melalui cobaan ini.

“Pegang tangan aku dan ayo lewati cobaan ini bersama-sama Eril. Tetap bertahan Ril, aku tahu kamu sosok yang kuat,” tulis Eril dalam bahasa Inggris.

“Jangan takut dengan apa pun. Aku di sini untuk memandu kamu sampai kita berjumpa lagi segera. Seperti biasa, saya sangat merindukan kamu,” katanya.

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terbaru

DPR RI: HMPV Bukan Virus Baru, Masyarakat Tak Perlu Panik

Mata Indonesia, Jakarta - Wakil Ketua Komisi IX DPR, Nihayatul Wafiroh (Ninik), meminta masyarakat tak panik setelah ditemukannya Human Metapneumovirus (HMPV) di Indonesia. Dia mendukung langkah cepat Kementerian Kesehatan terkait temuan kasus ini sebagai bagian dari mitigasi.
- Advertisement -

Baca berita yang ini