Disebut Cantik Gegara Filter, Fujian: Itu Normal Kok

Baca Juga

MATA INDONESIA, JAKARTA – Adik mendiang Bibi Ardiansyah, Fujian tak pernah lepas dari komentar warganet. Terbaru, Fuji tiba-tiba disebut netizen berparas cantik hanya karena menggunakan filter Instagram.

Mengetahui hal itu, Fuji pun buka suara. Ia menegeskan tak ada salahnya jika ada wanita berparas cantik tapi mengenakan filter aplikasi.

“Heran deh ada aja orang yang bilang cantik karena filter doang, seolah-olah pakai filter itu jadi kesalahan,” ungkap Fuji.

Tak hanya itu, Fuji juga menegaskan bahwa menggunakan filter untuk mempercantik diri tak salah dan normal adanya.

“Padahal menurutku pakai filter itu normal kok, asal jangan lupa merawat diri,” tulisnya.

Alhasil, ungkapan Fuji itu menuai tanggapan positif warganet. Bahkan sejumlah rekan selebritis juga menyetujui pernyataan kekasih Thariq Halilintar itu.

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terbaru

Pemenang Pilkada Wajib Bangun Kebersamaan dan Rajut Persatuan

Jakarta - Pasca gelaran Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024, pemimpin daerah yang terpilih diharapkan mampu menjadi perekat masyarakat yang...
- Advertisement -

Baca berita yang ini