Biar Gak Gagap Saat Presentasi, Baca Doa Ini Deh Biar Diberi Kelancaran Berbicara

Baca Juga

MATA INDONESIA, JAKARTA – Saat kita lagi deg-degan dan gelisah mau presentasi pasti jadi gugup. Apa yang ada dalam kepala tidak bisa terlontarkan dengan baik dan jadinya omongan kita terbata-bata.

Terutama kalau lagi presentasi. Kelancaran berbicara akan memengaruhi nilai kita nanti.

Ada baiknya sebelum berpresentasi agar tidak gugup, kalian baca doa ini. Panjatkanlah doa ini sebelum kalian ingin berbicara mengenai hal yang serius dengan orang lain.

Berikut doa agar diberi kelancaran berbicara :

Rabbisyrah li sadri wa yassir li amri wahlul ‘uqdatam mil lisani yafqahu qauli.”

Artinya:

“Ya Tuhanku, lapangkanlah dadaku, dan mudahkanlah untukku urusanku, dan lepaskanlah kekakuan dari lidahku agar mereka mengerti perkataanku.”

Semoga dengan membaca ini, kalian bisa lebih lancar berbicara tanpa ada hambatan lidah yang kelu.

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terbaru

Presiden Prabowo Perketat Penertiban Kawasan Hutan Lewat Satgas PKH

Mata Indonesia, Jakarta – Presiden Prabowo Subianto kembali menunjukkan komitmen kuatnya dalam menjaga kelestarian lingkungan hidup Indonesia. Saat menjalankan...
- Advertisement -

Baca berita yang ini