Bangga! Lyodra dan Anneth Bawa Pulang Piala MAMA 2021

Baca Juga

MATA INDONESIA, JAKARTA – Kabar gembira daei industri musik tanah air. Dua musisi muda, Lyodra Ginting dan Anneth Delliecia berhasil meraih penghargaan internasional, MAMA 2021

Acara yang berlangsung di Korea Selatan itu sukses menjadilan Lyodra dan Anneth sebagai Artis Terbaik Indonesia tahun ini.

Lebih lanjut, keduanya memenangkan piala dari dua nominasi yang berbeda. Anneth menang dalam kategori Best Asian Artist Indonesia, dan Lyodra Best New Asian Artist Indonesia.

Tak hanya itu, kemengangan Anneth dan Lyodra ini juga bikin warganet bangga. Pasalnya, keduanya sama-sama meritis karier dari ajang pencarian bangga tanah air.

Sebelumnya, pada MAMA 2020, Rizky Febian dianugrahi penghargaan sebagai Best Asian Artist. Tak mau kalah, Tiara Andini dan Yovie Widiyanto juga memboyong penghargaan itu.

Selamat untuk Anneth dan Lyodra!

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terbaru

DEMA UIN Sunan Kalijaga Dorong Pemberdayaan Ekonomi dan Kepedulian Sosial

Mata indonesia, Yogyakarta - Dalam rangka memperkuat hubungan antara mahasiswa dan masyarakat, Dewan Eksekutif Mahasiswa (DEMA) UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta menyelenggarakan kegiatan "Ramadhan bersama Dema: Masyarakat Berdaya dan Sejahtera" di Bantaran Kali Gajah Wong, Bendhung Lepen Mrican Giwangan, Yogyakarta. Kegiatan ini diisi dengan edukasi ekonomi serta aksi sosial guna meningkatkan kesejahteraan masyarakat.
- Advertisement -

Baca berita yang ini