Puji Christianto

Imbang Lawan Lecce, Inter Gagal Geser Juventus

MATA INDONESIA, MILAN - Inter Milan hanya membawa pulang satu poin dari markas Lecce. Nerazzuri ditahan imbang 1-1 oleh tuan rumah pada pertandingan yang dimainkan di Stadion Via del Mare, Lecce, Minggu 19 Januari 2020. Dengan hasil imbang secara beruntun...

BMKG: Gorontalo Gempa 6,6 SR

MATA INDONESIA, GORONTALO - Gempa bumi dengan magnitudo 6,6 SR, terasa hingga di wilayah Kabupaten Gorontalo Utara, Provinsi Gorontalo. Pihak BMKG Gorontalo, disampaikan Wahyu Guru Imantoko mengatakan, tercatat gempa terjadi pukul 00:58:20 Wita, Senin 20 Januari 2020. "Lokasi 0.20 LS,123.89 BT...

Kumpulan Proyek KA Kemenhub, Mulai Ganti Rel Hingga Modernisasi Stasiun

MATA INDONESIA, JAKARTA - Kabar gembira untuk para penumpang kereta api lintas Jakarta-Merak. Biasanya, jarak tempuh KA tersebut memakan waktu hingga 3-4 jam. Kini, Kementerian Perhubungan (Kemenhub) berkomitmen akan mempersingkat waktu tempuh menjadi 2 jam. Untuk mewujudkan hal itu, Ditjen...

Hore! Menteri BUMN Janji Cicil Dana Nasabah Jiwasraya Per Maret 2020, Ini Besarannya

MATA INDONESIA, JAKARTA - Kabar gembira untuk para nasabah Jiwasraya yang menjadi korban gagal bayar korporasi asuransi pelat merah tersebut. Kementerian BUMN dikabarkan bakal mencicil dana nasabah mulai awal Maret 2020 ini. Hal iti disampaikan langsung staff khusus Menteri BUMN...

Kalahkan Pasangan Denmark, Greysia-Apriyani Juara Ganda Putri Indonesia Masters 2020

MATA INDONESIA, JAKARTA - Wakil Indonesia dari sektor ganda putri Greysia Polii/Apriyani Rahayu akhirnya meraih gelar juara Indonesia Masters 2020. Babak final turnamen bulu tangkis kelas dunia ini diselenggarakan di Istora Gelora Bung Karno, Jakarta, Minggu 19 Januari 2020. Pasangan...

Ditekan Eropa, Iran Kaji Ulang Kerja Sama Nuklir dengan PBB

MATA INDONESIA, JAKARTA - Iran akan mengkaji ulang kerja samanya dengan badan Perserikatan Bangsa-Bangsa pengawas nuklir. Kajian itu dilakukan terkait langkah-langkah "yang tidak adil" bagi negara mereka. Ketua parlemen Iran Ali Larijani mengungkapkan saat ini negara-negara berpengaruh di Uni Eropa...

Jakarta Banjir Lagi, Netizen Salahkan TOA Rp 4 Miliar Anies Baswedan

MATA INDONESIA, JAKARTA - Bencana banjir kembali melanda sejumlah wilayah DKI Jakarta pada Sabtu 18 Januari 2020. Kondisi ini membuat Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan dicibir netizen. Bahkan cibiran netizen +62 meluas ke penggunaan TOA Bencana yang digadang-gadang Anies selama...

Korlantas Polri Bantu Selidiki Kecelakaan Bus Maut di Subang

MATA INDONESIA, JAKARTA - Korps Lalu Lintas (Korlantas) Polri turut membantu penyelidikan penyebab kecelakaan bus pariwisata di Kecamatan Ciater, Kabupaten Subang, Jawa Barat. Diketahui, tragedi bus maut itu menewaskan 8 orang. Direktur Lalu Lintas (Dirlantas) Polda Jawa Barat, Kombes Pol...

Daftar 10 Klub Sepak Bola Terkaya di Dunia, Barcelona Urutan Nomor 1

MATA INDONESIA, JAKARTA - Deloitte's Football Money League (DFML) 2020 mengeluarkan rilis daftar klub sepak bola paling kaya di dunia. Di urutan pertama, bercokol klub FC Barcelona sebagai klub sepak bola paling kaya saat ini. Mengutip CNBC, Minggu 20 Januari...

Pakai Indosat, Rekening Ilham Bintang ‘Kemalingan’ Ratusan Juta

MATA INDONESIA, JAKARTA - Wartawan senior Ilham Bintang begitu setia memakai nomor Indosat untuk menunjang komunikasinya sehari-hari. Sayangnya, kesetiaan pendiri Cek dan Ricek itu dibalas dengan pembobolan nomor handphonenya, plus rekening banknya dikuras habis hingga ratusan juta rupiah. Kejahatan siber...

About Me

1848 KIRIMAN
0 KOMENTAR
- Advertisement -spot_img

Latest News

Presiden Prabowo Perketat Penertiban Kawasan Hutan Lewat Satgas PKH

Mata Indonesia, Jakarta – Presiden Prabowo Subianto kembali menunjukkan komitmen kuatnya dalam menjaga kelestarian lingkungan hidup Indonesia. Saat menjalankan...
- Advertisement -spot_img