Day Dreaming Yogya, Sereal Bar Pertama di Indonesia

Baca Juga

MATA INDONESIA, JAKARTA – Day Dreaming merupakan Sereal Bar pertama yang ada di Indonesia. Day Dreaming menyajikan berbagai macam sereal baik local maupun sereal luar negeri.

Penyajiannya juga cukup unik, sereal yang dipilih bisa ditambahkan toping-toping lain seperti eskrim, marshmello, buah dan lain-lain. Selain sereal ada pula minuman yang di sajikan dengan cantik dan harganya yang cukup terjangkau. Tak hanya itu, interior yang instagramable juga membuat kafe ini makin menarik.

Day Dreaming terletak di Jl. Demangan Baru No.33, Mrican, Caturtunggal, Kec. Depok, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta 55222. (Qoirunischa Nandya)

Berikut foto-foto sereal bar Day Dreaming :

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terbaru

Langkah Strategis Pemerintah Sukses Kendalikan Mobilitas Saat Tahun Baru

JAKARTA — Pemerintah telah berhasil mengendalikan mobilitas seluruh rangkaian perayaan Tahun Baru 2025 dengan serangkaian kebijakan strategis. Mulai dari transportasi...
- Advertisement -

Baca berita yang ini