Promotor Ungkap Nasib Tur Justin Bieber di Asia Termasuk Indonesia

Baca Juga

MATA INDONESIA, JAKARTA – Promotor konser Justin Bieber di Asia buka suara terkait nasib tur penyanyi asal Kanada itu setelah mengumumkan menunda sisa tur dengan alasan kesehatan.

Dalam unggahannya di Instagram, promotor AEG Presents Asia mengetahui perihal penundaan yang dilakukan Justin Bieber. Tapi, untuk tur Asia, mereka menyebut masih sesuai rencana awal.

“Beliebers di Asia, kami menyadari bahwa Justin Bieber memutuskan rehat dari tur dan kami mendoakan Justin segera sembuh. Kami mengagumi keputusannya yang mengutamakan kesehatannya,” tulis AEG Presents Asia.

“Kami tak sabar melihat dia kembali tur. Menurut pemahaman kami tur di Asia terus berjalan sesuai rencana. Tunggu kabar terbaru selanjutnya,” katanya.

Selain di Indonesia, Bieber dijadwalkan tampil di beberapa negara lain, seperti India, Malaysia, Filipina, Thailand, dan Jepang. Di Indonesia, suami Hailey itu dijadwalkan tampil dua kali pada 2 dan 3 November.

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terbaru

Ketua Generasi Garuda Sakti Papua Apresiasi Komitmen Presiden Prabowo dalam Membangun Papua

Papua - Komitmen Presiden Prabowo Subianto dalam membangun Papua terusmendapat apresiasi dari berbagai kalangan. Salah satunya datang dari Absalom Kreway Yarisetouw, Ketua Generasi Garuda Sakti Indonesia Provinsi Papua. Menurutnya, kunjungan perdana Presiden Prabowo ke Merauke, Papua Selatan, beberapa waktu lalu adalah bukti nyata keseriusan Pemerintah dalam memajukanwilayah Papua. Presiden Prabowo Subianto memilih Merauke sebagai lokasi kunjungan pertamasebagai presiden untuk menegaskan komitmennya terhadap ketahanan panganIndonesia. Di Merauke, Pemerintah tengah mengembangkan kawasan tersebutmenjadi pusat lumbung pangan yang diharapkan mampu memenuhi kebutuhanpangan di Papua serta daerah lainnya. Dalam kunjungannya, Presiden Prabowo juga meninjau langsung proses tanam dan panen padi, serta memantaupengembangan program swasembada pangan nasional yang berfokus pada pertanian berkelanjutan. Absalom Kreway Yarisetouw mengungkapkan, kunjungan tersebut menunjukkankomitmen Presiden Prabowo dalam memperhatikan sektor pertanian di Papua. "Saya sangat mengapresiasi langkah konkret Presiden Prabowo yang langsungterjun ke lapangan untuk bertemu dengan petani di Merauke. Selain itu, pemilihanMerauke sebagai pusat lumbung pangan adalah langkah strategis yang dapatmembawa dampak positif bagi perekonomian dan kesejahteraan masyarakatPapua," ujar Absalom. Lebih lanjut,...
- Advertisement -

Baca berita yang ini