Pemprov Papua Terapkan Tanda Tangan Elektronik Percepat Layanan Publik

Baca Juga

MATA INDONESIA, JAYAPURA – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Papua mulai menerapkan tanda tangan elektronik untuk mempercepat semua pelayanan publik.

Pelayanan dimaksud untuk guru, perawat dan aparatur sipil negara (ASN) Papua yang lainnya.

Hal itu diungkapkan Sekretaris Daerah Provinsi Papua, Ridwan Rumasukun, di Jayapura Jumat 21 Januari 2022.

“Para penerima jasa itu terpencar dan terpencil sehingga ada yang sampai tiga tahun SK pensiunnya belum keluar,” kata Ridwan.

Ridwan dengan optimis tanda tangan elektronik tersebut benar-benar mempercepat pelayanan.

Dia juga mengapresiasi organisasi perangkat daerah (OPD) yang berinovasi dengan tanda tangan elektronik.

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terbaru

Tak Ada Ruang untuk Teror! Pemerintah Pastikan Yahukimo Kondusif

JAYAPURA-Bupati Yahukimo Didimus Yahuli bersama Dandim 1715 mengunjungi guru-guru kontrak yang menjadi korban kekerasan di Distrik Anggruk, Papua Pegunungan....
- Advertisement -

Baca berita yang ini