Baru Tau, 13 November Itu Jadi Hari Kebaikan Sedunia Lho!

Baca Juga

MATA INDONESIA, JAKARTA –  13 November menjadi Hari Kebaikan Sedunia atau bahasa Inggrisnya World Kindness Day. Hari ini diperingati di banyak negara termasuk Amerika Serikat, Kanada, Jepang, dan Australia.

Adanya perayaan hari ini memberikan kita kesempatan untuk merenungkan salah satu prinsip manusia yang paling penting dan menyatukan.

Pada hari yang dikhususkan untuk berbagi kegiatan positif dari tindakan kebaikan besar dan kecil. Cobalah untuk mempromosikan dan menyebarkan kualitas penting ini yang menyatukan orang dari segala jenis.

Tujuan Hari Kebaikan Sedunia adalah untuk menyebarkan kebaikan dengan gerakan kecil. Tradisi utama hari itu adalah bersikap baik dan mencoba mendorong kebaikan untuk mengalahkan kebencian.

Kebaikankan itu bisa membantu seseorang seperti membantu menyelesaikan tugas, meluangkan waktu untuk bertanya bagaimana keadaan seseorang, atau memuji seseorang. Kita semua memilikinya di dalam diri kita.

Eits, tapi inget ya gaes buat melakukan hal-hal baik gak harus pas hari kebaikan sedunia yaa… berbuat baik itu kewajiban kita sebagai manusia.

Reporter : Nabila Kuntum Khaira Umma

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terbaru

Tokoh Agama Ajak Masyarakat Jaga Ketenangan Pasca Penetapan Hasil Pilkada

Jakarta - Menyusul penetapan hasil Pilkada Serentak 2024, para tokoh agama di Indonesia mengajak masyarakat untuk menjaga ketenangan dan...
- Advertisement -

Baca berita yang ini